Berapa Gaji Linmas Pemilu 2024? Cek Masa Kerja, Tugas dan Peran Linmas di TPS

- 4 Januari 2024, 18:30 WIB
Ilustrasi. Berapa Gaji Linmas Pemilu 2024, masa kerja, tugas dan peran di TPS.
Ilustrasi. Berapa Gaji Linmas Pemilu 2024, masa kerja, tugas dan peran di TPS. /instagram/koramiltemanggung/

BERITA DIY - Cek di sini berapa gaji Linmas Pemilu 2024, masa kerja, tugas dan peran Linmas di TPS pada pemilu 2024, selengkapnya.

Segala persiapan jelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 yang akan digelar pada 14 Februari 2024 mendatang terus dilakukan. Setiap komponen baik dari petugas hingga logistik mulai dihimpun.

Salah satunya juga petugas Linmas (Perlindungan Masyarakat) yang akan bertugas dan berjaga di Tempat Pemungutan Suara (TPS) saat pemilu 2024.

Baca Juga: Syarat PNS dan PPPK Bisa Ajukan KUR BRI 2024 Pinjaman Uang Sampai Rp100 Juta Tanpa Jaminan

Mengingat petugas KPPS dan PPS maupun komponen lainnya sudah mengetahui gaji atau honor yang akan diterima setelah Pemilu 2024, lantas berapa gaji yang akan diterima oleh petugas Linmas Pemilu 2024?

Sama seperti petugas pemilu 2024 lainnya, petugas Linmas pada pemilu 2024 juga akan mendapatkan kenaikan gaji dibandingkan dengan periode pemilu sebelumnya.

Sebelum mengetahui berapa nominal gaji yang akan diterima Linmas dalam Pemilu 2024 mendatang, simak terlebih dahulu apa saja tugas dan peran Linmas di masing-masing TPS, berikut ini.

Baca Juga: HORE! Anak Sekolah Tanpa Daftar PIP Kemdikbud 2024 Bisa Cairkan Bantuan Rp 900 Ribu - 2 Juta, Cek Penerimanya

Dilansir dari laman Humas Polri, diketahui bahwa Linmas menjadi ujung tombah kesuksesan, keamanan dan ketertiban masyarakat.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x