Daftar UMP 2024 Jakarta, DIY, Jateng, Jabar, Bali, hingga Kepri, Provinsi Mana yang Tertinggi dan Terendah?

- 22 November 2023, 10:39 WIB
Ilustrasi/ Daftar UMP 2024 Jakarta, DIY, Jawa Barat, Bali, hingga Kepri
Ilustrasi/ Daftar UMP 2024 Jakarta, DIY, Jawa Barat, Bali, hingga Kepri /Pixabaya/EmAji

UMP Aceh Rp 3.460.672 (Naik 1,38 persen dibandingkan 2023)

UMP Sumatera Utara Rp 2.809.915 (Naik Rp 99.122 atau 3,67 persen dibandingkan 2023)

UMP Sumatera Barat Rp 2.811.449 (Naik Rp 68.973 atau 2,52 persen dibandingkan 2023)

UMP Riau Rp 3.294.625 (Naik Rp 102.963 dibandingkan 2023)

UMP Kepulauan Riau Rp 3.402.492 (Naik 3,76 persen dibandingkan 2023)

Baca Juga: UMP DIY 2024 Bakal Naik Berapa? Ini UMR Kota Jogja Terbaru, Kapan Pengumuman Kenaikan Upah Minimum

UMP Jambi Rp 3.037.121 (Naik Rp 94.000 atau 3,2 persen dibandingkan 2023)

UMP Sumatera Selatan Rp 3.456.874 (Naik Rp 52.000 atau 1,55 persen dibandingkan 2023) UMP Bengkulu Rp 2.507.000 (Naik 3,86 persen dibandingkan 2023)

UMP Bangka Belitung Rp 3.640.000 (Naik Rp 139.904 atau 4,066 persen dibandingkan 2023)

UMP Lampung Rp 2.716.496 (Naik Rp 83.212 atau 3,16 persen dibandingkan 2023)

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah