Besaran THR dan Gaji ke-13 PNS 2023 yang Siap Cair di Tanggal Ini, Komponen Dibayar Penuh Dijamin Lebih Gede

- 19 Maret 2023, 14:21 WIB
Ilustrasi. Info besaran THR dan Gaji ke-13 PNS 2023 yang siap cair di tanggal ini. Komponen yang dibayar penuh dijamin lebih gede.
Ilustrasi. Info besaran THR dan Gaji ke-13 PNS 2023 yang siap cair di tanggal ini. Komponen yang dibayar penuh dijamin lebih gede. /PIXABAY/EmAji

Golongan IV
IVa: Rp 3.044.300 - Rp 5.000.000
IVb: Rp 3.173.100 - Rp 5.211.500
IVc: Rp 3.307.300 - Rp 5.431.900
IVd: Rp 3.447.200 - Rp 5.661.700
IVe: Rp 3.593.100 - Rp 5.901.200

Nah, untuk jenis tunjangan melekat yang dimaksud dalam THR PNS terdiri dari tiga komponen. Berikut tunjangan melekat dalam hitungan THR dan besarannya:

1. Tunjangan istri/suami 5 persen dari gaji pokok

2. Tunjangan anak 2 persen per anak dari gaji pokok, maksimal tiga anak.

3. Tunjangan makan, untuk golongan I dan II Rp 35.000, golongan III Rp 37.000, dan golongan IV sebesar Rp 41.000.

Demikian besaran THR dan gaji ke-13 PNS 2023 yang siap cair di tanggal di atas dilengkapi info komponen yang dibayar penuh dijamin lebih gede.***

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x