JD.ID Resmi Tutup Layanan, Segera Tarik Dana JD Balance Pakai Cara Ini Sebelum Tanggal Ini

- 30 Januari 2023, 16:22 WIB
JD.ID hari ini resmi menyatakan akan melakukan penutupan layanan, segera tarik dana dari JDBalance pakai cara berikut sebelum tanggal ini.
JD.ID hari ini resmi menyatakan akan melakukan penutupan layanan, segera tarik dana dari JDBalance pakai cara berikut sebelum tanggal ini. /Tangkap layar JD.ID

- Penutupan layanan purna jual: 15 Maret 2023

- Layanan purna jual terakhir diprosess: 22 Maret 2023

- Aplikasi resmi ditutup dan dihapus: 31 Maret 2023

Baca Juga: Bantuan Sosial Seumur Hidup bagi Warga Yogyakarta Bisa Cair Tahun 2023 Jika Hal Ini Terjadi

Bagi pelanggan yang masih memiliki saldo JDBalance terutama dengan nominal yang cukup besar diminta untuk segera melakukan penarikan dana.

Berikut ini cara melakukan penarikan dana JDBalance dari aplikasi JD.ID.

1. Masuk ke menu JD Balance melalui menu "Akun Saya".

2. Pilih menu Withdraw atau Tarik Saldo.

3. Masukan nominal saldo JDBalance yang akan ditarik minimal Rp10.000.

4. Pilih nomor rekening yang akan digunakan.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah