Resep Crispy Pizza Gluten Free Masak Tanpa Oven, Tekstur Kulit Crunchy dan Renyah Cocok Jadi Camilan

- 20 Agustus 2022, 22:13 WIB
Resep Crispy Pizza gluten free tanpa oven dari Chef Devina Hermawan.
Resep Crispy Pizza gluten free tanpa oven dari Chef Devina Hermawan. /Tangkap Layar YouTube/Devina Hermawan

BERITA DIY - Simak resep Crispy Pizza gluten free yang dimasak tanpa oven ala Chef Devina Hermawan. Pizza dengan resep ini hasilnya tekstur kulit yang renyah dan crunchy.

Salah satu ide menu camilan yang simpel dan gampang ditiru salah satunya ada Crispy Pizza ini. Sekali bikin adonan bisa untuk 4-5 porsi makan.

Masak pakai resep ini tidak sampai 15 menit pun makin mudah ditiru karena masaknya tidak butuh pakai oven.

Ditambah lagi isian pizzanya yang kaya dengan topping seperti sosis dan tuna juga tambahan lain ada keju, mayo, dan cocolan saus.

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Bolu Peuyeum atau Bolu Tape Dijamin Mudah, Enak, Anti Bantet

Berikut ini resep Crispy Pizza gluten free:

Resep Crispy Pizza (untuk 4-5 porsi)

Bahan:

125 gr Tepung Beras
35 gr Tepung Tapioka
1½ cup / 350 ml air
200 ml susu
25 ml minyak
¼ sdt garam
2 sdt mustard

Bahan isian:

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x