Fenomena Perigee Adalah Apa menurut BMKG? Simak Dampak dan Apa Benar Penyebab Banjir Rob Semarang

- 25 Mei 2022, 11:15 WIB
Ilustrasi fenomena parigee yang disebut sebagai penyebab banjir rob di Semarang dan sejumlah kota di Pantai Utara.
Ilustrasi fenomena parigee yang disebut sebagai penyebab banjir rob di Semarang dan sejumlah kota di Pantai Utara. /PIXABAY/@rkarkowski

BERITA DIY - Simak informasi mengenai fenomena parigee menurut BMKG dan dampaknya yang dikabarkan menjadi penyebab banjir Rob semarang.

Pesisir utara Pulau Jawa diterjang Banjir Rob. Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang menjadi salah satu kawasan yang juga mengalimnya. Penyebab dari banjir rob ini adalah fenomena parigee.

Fenomena parigee menurut Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) adalah fenomena jarak terdekat bumi dengan bulan. Posisi bulan bisa berada di titik terdekat atau terjauh dari bumi.

Baca Juga: BMKG Yogyakarta: Waspada Gelombang Tinggi 6 Meter di Pantai Selatan Jogja hingga Tanggal Ini

Baca Juga: Bacaan Doa Banjir, Saat Hujan Deras dan Ketika Mendengar Petir dari Nabi Nuh Lengkap Artinya untuk Diamalkan

Hal ini disebabkan oleh bentuk lingkaran dari lintasan peredaran bulan yang mengelilingi bumi tidak sempurna, melainkan sedikit elips.

Dampak yang dialami bulan ketika fenomena parigee terjadi adalah ukurannya akan telihat lebih besar dari biasanya. Lalu apa dampak yang terjadi pada bumi dari fenomena ini?

Peningkatan air pasang karena gravitasi bumi menjadi salah satu dampak utama fenomena parigee. Hal tersebut yang menyebabkan adanya banjir rob di sejumlah wilayah.

Baca Juga: BMKG Prediksi DIY Masuk Musim Kemarau Bulan Juni 2022, Puncaknya Diprakirakan Mulai Juli hingga Agustus 2022

Baca Juga: Cara Cek Banjir Online di Java Floods Google Maps untuk Ketahui Keadaan Banjir Rob Semarang dan Jakarta

Banjir rob yang terjadi karena fenomena parigee ini telah berlangsung sejak 14 Mei 2022 di beberapa wilayah Indonesia.

Adapun perkiraan dari BMKG bahwa bajir rob ini akan berlangsung hingga Rabu, 25 Mei 2022.

Untuk itu, BMKG memperingati seluruh masyarakat kawasan pesisir Pantai Utara Jawa agar meningkatkan kewaspadaan terhadap banjir rob.

Baca Juga: Penyebab Suhu Panas di Indonesia Akhir-akhir Ini, Simak Penjelasan BMKG: Bukan Fenoma Gelombang Panas

Baca Juga: Kondisi Terkini Banjir Rob di Semarang: Apa Penyebab Terjadinya dan Daftar Wilayah yang Terdampak

Baca Juga: BMKG Yogyakarta: Waspada Gelombang Tinggi 6 Meter di Pantai Selatan Jogja hingga Tanggal Ini

Demikian penjeleasan mengenai apa itu fenomena parigee menurut BMKG dan dampaknya yang dikabarkan menjadi penyebab banjir Rob semarang.***

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x