Profil Goola, Usaha Es Doger Gibran Rakabuming yang Dapat Suntikan Modal Rp 71 Miliar

- 17 Januari 2022, 16:39 WIB
Profil Goola, startup usaha es doger dari Gibran Rakabuming yang dapat suntikan modal Rp 71 miliar dari firma modal ventura Alpha JWC Ventures pada September 2019.
Profil Goola, startup usaha es doger dari Gibran Rakabuming yang dapat suntikan modal Rp 71 miliar dari firma modal ventura Alpha JWC Ventures pada September 2019. /Tangkap layar Instagram.com/@goola_id

BERITA DIY - Simak profil Goola, usaha es doger dari Gibran Rakabuming yang dapat suntikan modal Rp 71 miliar dari firma modal ventura Alpha JWC Ventures pada September 2019.

Adapun tujuan dari Alpha JWC Ventures mengucurkan dana hingga Rp 71 milian ke Goola adalah untuk membawa startup Indonesia ke internasional.

Goola sendiri diklaim akan merealisasikan target menjadi market leader di Indonesia. Melalui gerai di kota-kota besar dan kecil, serta memulai ekspansi ke negara-negara Asia Tenggara.

Baca Juga: HAK JAWAB Alpha JWC Ventures atas Pemberitaan Profil Goola, Usaha Es Doger Milik Gibran Rakabuming

Baca Juga: Profil Ubedilah Badrun, Dosen UNJ Laporkan Anak Jokowi, Gibran dan Kaesang ke KPK: Dugaan Kasus Apa?

Baca Juga: Alasan Ubedilah Badrun Laporkan Gibran dan Kaesang Pangarep ke KPK

Profil Goola Startup usaha es doger Gibran Rakabuming

Goola didirikan oleh putra Presiden Joko Widodo (Jokowi), Gibran Rakabuming, dan Kevin Susanto tahun 2018.

Kios pertama Goola dibuka pada 17 Agustus 2018. Pada September 2019, Goola telah buka 5 gerai di Jakarta.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x