Mengenal Burung Anis Gading yang Bisa Beri Petunjuk ke Pendaki Gunung Lawu, Berapa Harganya?

- 30 November 2021, 16:04 WIB
Ilustrasi burung pipit - Apa itu burung Anis Gading yang bisa memberi petunjuk ke pendaki Gunung Lawu, berapa harganya sekarang.
Ilustrasi burung pipit - Apa itu burung Anis Gading yang bisa memberi petunjuk ke pendaki Gunung Lawu, berapa harganya sekarang. /Pixabay/Free-Photos.

BERITA DIY - Mengenal apa itu burung Anis Gading yang bisa memberi petunjuk ke pendaki Gunung Lawu dan berapa harganya sekarang.

Burung Anis Gading ini banyak dikenal di kalangan pendaki Gunung Lawu lantaran sering berlalu-lalang di sekitar jalur pendakian.

Para pendaki Gunung Lawu sering melihat burung Anis Gading karena memang habitat mereka masih sangat terjaga di sekitar sana.

Baca Juga: Urutan 5 Lambang Pancasila dan Artinya Beserta Makna Seiap Simbol Pada Gambar Burung Garuda

Banyak pendaki yang percaya ketika mengalami kesusahan memilih jalan di jalur pendakian Gunung Lawu, jika bertemu dengan burung Anis Gading akan dibantu menemukan jalur yang benar.

Tak hanya pendaki Gunung Lawu saja yang mengenal burung Anis Gading, namun warga sekitar Gunung Lawu juga memiliki beberapa kepercayaan kepada burung ini.

Burung Anis Gading merupakan salah satu spesies dari endemik terbatas yang banyak dijumpai di sekitaran gunung saja.

Baca Juga: Waspada Tsunami 20 Meter, Tingkah Burung dan Kondisi Laut Seperti Ini Pertanda Bencana Alam Datang

Habitat tinggal dari burung Anis Gading sendiri mulai dari dekat permukiman warga sampai naik ke lereng gunung.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x