Penyebab BSU Tak Cair ke Rekening dan Solusi agar BLT Subsidi Gaji Bisa Ditranfer ke Rekening Penerima

- 11 November 2021, 13:00 WIB
Ketahui penyebab dan solusi BLT Subsidi Gaji Tahap 5 belum cair ke rekening penerima. Simak juga bocoran kapan BSU Tahap 5 cair.
Ketahui penyebab dan solusi BLT Subsidi Gaji Tahap 5 belum cair ke rekening penerima. Simak juga bocoran kapan BSU Tahap 5 cair. //unsplash.com/Eduardo Soares

Berikut ini caranya:

1. Login ke bsu.kemnaker.go.id

2. Daftar akun bagi yang belum memiliki akun. Namun bagi yang sudah pernah registrasi, segera login atau masuk ke dashboard

3. Masukkan nomor HP yang aktif untuk aktivasi akun

4. Setelah selesai aktivasi maka "Masuk" atau login ke akun

5. Lengkapi profil yang terdiri dari foto profil, tentang Anda, status pernikahan, dan lokasi

6. Cek pemberitahuan status penerima BSU

BSU hanya dicairkan ke rekening bank Himbara (BTN, Mandiri, BNI, BRI, dan BSI).

Itulah penyebab dan solusi BLT Subsidi Gaji Tahap 5 tak cair ke rekening penerima, serta bocoran jadwal BSU Tahap 5.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x