Resep dan Cara Membuat Kue Bulan Sin Hap Hoat dalam Perayaan Moon Cake Masyarakat Tionghoa yang Lembut

- 21 September 2021, 14:53 WIB
Resep dan cara membuat kue bulan atau cake moon di Festival Bulan yang dirayakan oleh masyarakat Tionghoa yang jatuh pada hari ke-15, bulan ke-8 dalam kalender Imlek.
Resep dan cara membuat kue bulan atau cake moon di Festival Bulan yang dirayakan oleh masyarakat Tionghoa yang jatuh pada hari ke-15, bulan ke-8 dalam kalender Imlek. /UNSPLASH/Alexa Soh on

Resep bahan isian:

  • 350 g tausa siap pakai, bagi menjadi 10 bagian.
  • 5 kuning telur asin rebus.

Bahan olesan yang diaduk rata

  • 25 ml susu cair
  • 1 kuning telur.

Baca Juga: Resep Soto Ayam Rumahan Lengkap dengan Bahan, Bumbu, dan Cara Membuat

Cara membuat:

1. Untuk isian, ambil satu bagian tausa atau pasta kacang manis, beri satu bagian telur asin, bentuk bulat.

2. Ulangi hingga bahan tausa dan kuning telur habis lalu sisihkan.

3. Campur simple sirup, mentega, dan kuning telur dan aduk rata.

4. Masukkan tepung terigu, susu bubuk, dan baking powder campur dan uleni adonan hingga kalis, diamkan selama 1 jam.

5. Bagi adonan kulit menjadi 10 bagian.

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Empal Gentong, Makanan Khas Kota Cirebon Dijamin Bakal Ketagihan

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x