Hari Terakhir Penyaluran BPUM Agustus! Cek Penerima di Eform dan Ketahui Penyebab Gagal Dapat BLT UMKM

- 31 Agustus 2021, 12:00 WIB
Ilustrasi Bantuan BPUM UMKM - Hari ini hari terakhir penyaluran BPUM Agustus! Cek penerima di eform.bri.co.id dan ketahui Ppenyebab gagal lolos dan dapat BLT UMKM.
Ilustrasi Bantuan BPUM UMKM - Hari ini hari terakhir penyaluran BPUM Agustus! Cek penerima di eform.bri.co.id dan ketahui Ppenyebab gagal lolos dan dapat BLT UMKM. /Pikiran-rakyat.com

4. Ketikkan kode capcha sesuai dengan yang diminta

5. Lalu klik 'Proses Inquiry'

Baca Juga: Siapkan KTP! Ini Update BPUM Tahap 3 2021, UMKM Tak Terdaftar di eform.bri.co.id Dapat Banpres Rp1,2 Juta

Baca Juga: Alasan Nama Tidak Terdaftar BPUM via Eform BRI Tahap 3 dan banpresbpum.id Serta Solusi agar BLT UMKM Cair

Sementara itu, berikut ini langkah-langkah untuk mengecek daftar penerima BLT UMKM melalui banpresbpum.id:

1. Kunjungi laman banpresbpum.id

2. Isi NIK KTP pada kolom yang disediakan

3. Klik CARI

4. Notifikasi terdaftar atau tidak sebagai penerima BLT UMKM akan muncul

Penyaluran hanya dilakukan oleh dua bank Himbara yakni BRI dan BNI. Informasi lengkap mengenai BPUM dapat dilihat di sosial media Kementerian Koperasi dan UKM atau website kemenkopukm.go.id.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x