Ciri-ciri Penerima BLT UMKM Rp 3,6 Juta dan Solusi Jika Nama Tidak Terdaftar BPUM di eform.bri.co.id

- 9 Juni 2021, 11:18 WIB
Tampilan halaman pengumuman NIK eKTP pelaku UMKM terdaftar sebagai penerima banpres bpum rp1,2 juta di eform.bri.co.id BRI.
Tampilan halaman pengumuman NIK eKTP pelaku UMKM terdaftar sebagai penerima banpres bpum rp1,2 juta di eform.bri.co.id BRI. /tangkap layar eform.bri.co.id

4. Sedang tidak menerima Kredit Usaha Rakyat

Jika Anda memenuhi persyaratan di atas Anda bisa mendaftarkan UMKM Anda menjadi penerima BLT UMKM Rp 1,2 Juta.

Anda bisa mendaftarkan kepada pihak terkait untuk merasakan manfaat Banpres BPUM Rp 1,2 Juta.

Anda sudah mendaftarkan sebagai penerima BLT UMKM, namun masih belum cair di rekening Anda?

Baca Juga: Alasan Tidak Dapat BLT UMKM Rp 3,6 Juta, Dapatkan Banpres BPUM Rp 1,2 Juta dengan Cara Ini

Ada beberapa ciri-ciri yang mengindikasikan dana BLT UMKM Rp 1,2 Juta belum cair. Berikut ciri-cirinya:

Yang pertama ada salah satu syarat yang tidak terpenuhi pada saat mendaftarkan BLT UMKM Rp 1,2 Juta dan yang kedua yaitu data UMKM Anda masih dalam proses.

Ketika Anda sudah melengkapi berkas dan sesuai dengan langkah-langkahnya. Apa solusi dari masalah nama tidak muncul saat cek di eform.bri.co.id atau banpresbpum.id

Kemenkop UKM memberikan solusi jika Anda memiliki kendala dalam melakukan pendaftaran BLT UMKM Rp 1,2 Juta atau dalam pencairan. Masyarakat pun diminta untuk menghubungi call center Kemenkop UKM jika mengalami masalah terkait Banpres BPUM melalui nomor 500-587.

Namun sebelum menghubungi Kemenkop UKM, ada baiknya Anda menunggu hingga nama Anda muncul dalam laman eform.bri.co.id atau banpresbpum.id.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x