Manfaat Tertawa untuk Kesehatan: Salah satunya Mampu Menurunkan Berat Badan

- 19 April 2021, 15:17 WIB
ILUSTRASI: Manfaat tertawa untuk kesehatan.
ILUSTRASI: Manfaat tertawa untuk kesehatan. /PIXABAY/White77

Kegiatan tertawa seperti menonton film atau acara komedi dengan sekolompok teman dapat meningkatkan kadar endorfin dalam tubuh.

Membakar Lemak

Dikutip dari laman thehealthy, seseorang yang tertawa satu jam mampu membakar hingga 120 kalori.

Hal tersebut sama dengan 18 hingga 27 menit latihan beban, 15 hingga 20 menit berjalan kaki, atau 40 menit melakukan kegiatan rumah tangga.

Baca Juga: 7 Tips untuk Mengatasi Bibir Kering Selama Puasa, Salah Satunya Pakai Bahan Alami Ini

Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Selain mampu meredakan stress, tertawa juga mampu meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan memperbaiki suasana hati.

Awet Muda

Tertawa mampu meredakan respons stress serta ketegangan pada seseorang, dan mengendurkan otot-otot.

Selain beberapa hal di atas, tertawa juga mampu menurunkan tekanan darah, mengurangi kemungkinan serangan jantung hingga stroke.

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah