10 Tips Berhenti Merokok: Tanpa Obat, Ampuh Atasi Kecanduan

- 19 Maret 2021, 15:41 WIB
ILUSTRASI: Tips berhenti merokok.
ILUSTRASI: Tips berhenti merokok. /PIXABAY/Myriams-Fotos
  1. Kelola stress

Seseorang akan cenderung menghisap rokok ketika merasa stress, kamu dapat memulainya dengan tidur lebih teratur, dan makan sesuai jam untuk menghindari stress.

  1. Menekuni hobi

Mulailah dengan memiliki hobi baru, atau menekuni hobi lamamu. Selain dapat mengelola stress, hobi juga dapat membantu mengalihkan perhatian dari rokok.

  1. Membersihkan rumah

Mulailah dengan membersihkan rumah dari aroma rokok, dan beberapa hal yang dapat memicu rokok.

Misalnya, membereskan dan mencuci asbak, memberikan aroma therapi di beberapa ruangan sebagai pengganti aroma rokok.

  1. Pola makan

Perbaiki pola dan jam makan, kamu dapat memberikan apresiasi kepada dirimu seperti makan makanan yang sangat kamu sukai.

Baca Juga: Media Asing Beritakan Didepaknya Tim Badminton Indonesia dari All England 2021

  1. Olahraga

Memang tidak seluruh orang dapat berhenti seketika setelah olahraga, bahkan sebagian orang kembali merokok setelah olahraga.

Tapi hal ini dapat dicoba untuk sedikit mengalihkan keinginginanmu dalam merokok.

  1. Selalu pikirkan keuntungannya

Saat kamu merasa lengah, dan ingin kembali merokok, cobalah untuk memikirkan keuntungan saat kamu tidak merokok. Tentunya faktor kesehatan dan penampilan yang lebih baik dan lebih nyaman.

  1. Minta dukungan keluarga

Libatkan keluarga dalam hal ini. Beri tahu mereka bahwa kamu akan mulai berhenti merokok.

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah