BLT Rp 600 Ribu Cair di Kantor Pos Khusus untuk Orang Berciri Ini, Cek Daftar Mei 2022 ke Sini

25 Mei 2022, 09:24 WIB
Ilustrasi - BLT Rp 600 ribu cair di Kantor Pos khusus untuk orang berciri ini. /PIXABAY/EmAji

BERITA DIY - BLT Rp 600 ribu cair di Kantor Pos khusus untuk orang berciri berikut. Cek daftar penerima pada Mei 2022 ke link yang ada dalam artikel ini.

Pemerintah memberikan BLT Rp 600 ribu merupakan hasil rapel penyaluran tiga bulan bansos BPNT.

Diketahui, bansos BPNT per bulan memiliki nominal sebesar Rp 200 ribu per bulan dan diberikan dalam periode 12 bulan.

Baca Juga: Kemensos Masih Cairkan BLT Minyak Goreng Rp 300 Ribu di 3 Daerah Ini, Daftarnya di Sini 

Adapun bansos kali ini dirapel penyalurannya untuk bulan April, Mei dan Juni 2022. 

Pencairan BLT Rp 600 ribu cair melalui Kantor Pos dengan membawa sejumlah berkas, seperti KTP dan KK.

Ciri orang yang bisa mendapatkan bansos BPNT tersebut yaitu:

1. Warga negara Indonesia atau WNI.

Baca Juga: Klik Link BPUM eform.bri.co.id, Input NIK KTP dan Kode di Sini buat Cek Terima BLT UMKM atau Tidak

2. Masyarakat yang tergolong miskin.

3. Masyarakat yang tergolong rentan miskin.

4. Warga terdampak pandemi Covid-19 atau yang kehilangan pekerjaan karena pemutusan hubungan kerja (PHK).

Baca Juga: Cara Daftar Bansos Sembako BPNT Rp200 Ribu Periode Selanjutanya di Aplikasi, Bantuan Mei 2022 Masih Cair

5. Bukan Aparatur Sipil Negara (ASN), anggota TNI dan Polri.

6. Terdaftar di DTKS Kemensos atau di link resmi Kemensos.

Sedangkan, cara cek daftar penerima pada Mei 2022 bisa dilakukan secara online dengan mengakses link berikut:

- Akses link cekbansos.kemensos.go.id

Baca Juga: Ada 18,8 Juta Orang yang Dapat BPNT Setelah Masukkan NIK KTP ke Link Ini: Kapan Jadwal Rp 200 Ribu Cair?

- Pilih nama provinsi hingga desa sesuai alamat di KTP

- Input nama lengkap sesuai KTP dan kode verifikasi yang tertera di layar

- Klik tombol 'Cari Data', maka muncul daftar penerima bantuan ini

Demikian informasi cara cek daftar penerima dan ciri orang yang mendapatkan BLT Rp 600 ribu dari rapelan bansos BPNT.***

Editor: F Akbar

Tags

Terkini

Terpopuler