BLT Subsidi Gaji Rp 1 Juta Cair Lagi, Cek Info BSU Tahap 4 Kapan Cair di Link BPJS Ketenagakerjaan Ini

5 September 2021, 17:29 WIB
ILUSTRASI - BLT Subsidi Gaji Rp 1 juta siap ditransfer lagi dan cara cek BSU Tahap 4 dan daftar penerima di link BPJS Ketenagakerjaan. /Berita DIY/Irsa Ardia

BERITA DIY - BLT Subsidi Gaji Rp 1 juta siap ditransfer. Simak cara cek info BSU Tahap 4 kapan cair dan daftar penerima bantuan ini di link BPJS Ketenagakerjaan.

Sebagai informasi, BLT Subsidi Gaji Rp1 juta sudah diberikan kepada 2,1 juta karyawan dan rencananya akan diberikan kepada 8,78 juta penerima pada tahun 2021.

BLT Subsidi Gaji Rp 1 juta atau BSU Tahap 1 dan 2 sudah diberikan ke karyawan yang menggunakan rekening bank Himbara seperti BRI, BNI, BTN, BSI, dan Bank Mandiri.

Baca Juga: BLT Subsidi Gaji Cair ke Korban PHK, Ini Syarat dan Cara Cek BSU 2021 di BPJS Ketenagakerjaan dan Kemnaker

Dikutip Berita DIY dari laman resmi Kementerian Ketenagakerjaan, BLT Subsidi Gaji Rp 1 juta atau BSU Tahap 3, Tahap 4, dan Tahap 5 akan diberikan ke karyawan yang menggunakan rekening bank swasta seperti CIMB Niaga, BCA, dan lain-lain.

BLT Subsidi Gaji Rp 1 juta atau BSU ini akan diberikan ke karyawan melalui rekening bank Himbara.

Sehingga pemilik rekening bank swasta akan dibuatkan rekening baru untuk mencairkan BSU Tahap 4, 3, dan 5.

Baca Juga: BLT Subsidi Gaji Tahap 3, 4, dan 5 Cair? Pemilik Rekening Swasta BCA dan Himbara Cek Penerima BSU di Sini

"Saya baru saja menyaksikan pembukaan rekening baru oleh Bank BNI bagi teman-teman pekerja di PT SAMI. Saya menyaksikan langsung teman-teman yang sudah bisa mengambil rekeningnya di ATM dan prosesnya kita lihat semua," ujar Menteri Ida Fauziyah saat kunjungan kerja ke Semarang pada 3 September 2021 lalu.

Lantas, kapan BSU Tahap 4, 3, dan 5 akan dicairkan ke rekening penerima? 

Ada beberapa cara untuk mengetahui apakah BLT Subsidi Gaji Rp 1 juta atau BSU Tahap 4 sudah ditransfer atau belum, di antaranya adalah sebagai berikut:

1. Cek rekening bank Himbara yang sudah dibuat

Baca Juga: Tidak Terdaftar BLT Subsidi Gaji? Berikut Solusi dari Kemnaker: BSU Tahap 4 dan 5 Siap Cair Lagi Bulan Ini

2. Cek link Kemnaker.go.id dan login menggunakan akun yang dimiliki

3. Cek link bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id milik BPJS Ketenagakerjaan karena ada info seputar progres pencairan BLT Subsidi Gaji Rp 1 juta.

Meskipun demikian, Menaker sudah menjelaskan bahwa pencairn BLT Subsidi Gaji Rp 1 juta atau BSU Tahap 4,3 dan 5 akan segera cair dengan jadwal September hingga Oktober 2021.

"Mudah-mudahan BSU pada tahap III, IV dan V ini bisa lancar dan mampu diselesaikan paling cepat akhir September dan paling lama Oktober," tambah Ida.

Baca Juga: 3 Kategori yang Diproritaskan Dapat BSU Ketenagakerjaan dan Jadwal BLT Subsidi Gaji Tahap 3, 4, 5 Kapan Cair

Tidak hanya itu, karyawan juga akan mendapatkan info BSU Tahap 4 kapan cair melalui sosial media BPJS Ketenagakerjaan atau Kementerian Ketenagakerjaan.

Sayangnya, BLT Subsidi Gaji Rp 1 juta atau BSU Tahap 4 ini tidak akan diberikan ke karyawan yang tidak memenuhi syarat sesuai Permenaker Nomor 16 Tahun 2021.

Berikut adalah beberapa golongan yang tidak bisa dapat BLT Subsidi Gaji Rp 1 juta atau BSU Tahap 4 dan seterusnya:

- Karyawan yang lolos program Kartu Prakerja

- Warga Negara Asing (WNA)

- Karyawan di Badan Usaha Milik Negara (BUMN)

- Karyawan di Badan Usaha Milik Daerah (BUMD)

Baca Juga: Penerima BLT Subsidi Gaji Bisa Dapat Kartu Prakerja? Ini Jawabannya, Simak Cara Daftar Akun untuk Gelombang 20

- Karyawanbergaji di atas Rp5 juta

- Karyawan yang tidak terdaftar peserta BPJS Ketenagakerjaan

- Apratur Sipil Negara (ASN) dan Pegawai Negeri Sipil (PNS)

- Anggota Kepolisian Republik Indonesia (Polisi)

- Tentara Nasional Indonesia (TNI)

Baca Juga: BLT Subsidi Gaji Cair ke Korban PHK, Ini Syarat dan Cara Cek BSU 2021 di BPJS Ketenagakerjaan dan Kemnaker

Sementara itu, karyawan yang merasa memenuhi syarat namun belum dapat BLT Subsidi Gaji Rp 1 juta ini bisa lapor dengan cara sebagai berikut:

1. Lapor ke HRD atau manajemen perusahaan

2. Lapor ke BPJS Ketenagakerjaan, bisa dengan cara:

datang ke kantor cabang terdekat

Telepon ke call center 175

Itulah info terbaru soal BLT Subsidi Gaji Rp 1 juta yang siap ditransfer lagi dan cara cek BSU Tahap 4 dan daftar penerima di link BPJS Ketenagakerjaan.***

Editor: Iman Fakhrudin

Tags

Terkini

Terpopuler