Contoh Catatan Wali Kelas Kurikulum Merdeka, Referensi Kalimat Catatan untuk Siswa SD dan SMP yang Memotivasi

- 8 Desember 2023, 10:30 WIB
BERITA DIY - Simak contoh catatan wali kelas Kurikulum Merdeka, referensi kalimat catatan untuk siswa SD dan SMP yang memotivasi untuk mengisi raport 2023.   Setelah menyelesaikan kegiatan pembelajaran selama 1 semester dan melakukan Penilaian Akhir Semester (PAS), Wali Kelas akan memberikan raport
BERITA DIY - Simak contoh catatan wali kelas Kurikulum Merdeka, referensi kalimat catatan untuk siswa SD dan SMP yang memotivasi untuk mengisi raport 2023. Setelah menyelesaikan kegiatan pembelajaran selama 1 semester dan melakukan Penilaian Akhir Semester (PAS), Wali Kelas akan memberikan raport /UNSPLASH/Huaniati Salma

BERITA DIY - Simak contoh catatan wali kelas Kurikulum Merdeka, referensi kalimat catatan untuk siswa SD dan SMP yang memotivasi untuk mengisi raport 2023.

Setelah menyelesaikan kegiatan pembelajaran selama 1 semester dan melakukan Penilaian Akhir Semester (PAS), wali kelas akan memberikan raport kepada setiap siswa.

Dalam raport juga akan memuat catatan wali kelas. Anda bisa melihat contoh catatan Wali Kelas di Kurikulum Merdeka untuk siswa SD dan SMP yang menggunakan kalimat yang memotivasi.

Akan tersaji kumpulan contoh catatan untuk memberikan motivasi maupun evaluasi kepada siswa. Biasanya catatan ini dibuat oleh wali kelas yang sudah mengenal masing-masing siswa.

Baca Juga: Contoh Narasi Raport Kurikulum Merdeka PAUD Semester 1, Cocok Jadi Referensi Pengisian Raport Peserta Didik

Jika Anda bingung untuk membuat catatan yang seperti apa, Anda bisa melihat referensi di sini. Kalimat-kalimat yang ada di sini cocok dijadikan untuk mengisi raport 2023.

Pastikan Anda menggunakan bahasa dan kata-kata yang baik, sopan, dan pilihlah kalimat-kalimat yang tidak berpotensi menyinggung hati siswa maupun orang tua siswa. Catatan ini tentunya harus dibuat sesuai dengan keadaan siswa masing-masing.

Berikut kumpulan contoh catatan wali kelas siswa SD dan SMP sesuai Kurikulum Merdeka:

Ayo belajar lebih giat agar prestasimu meningkat. Semangat (nama siswa), Ibu/Bapak percaya kamu bisa!

Baca Juga: Tulisan Catatan Wali Kelas saat Pembagian Raport yang Memotivasi Siswa, Ini Contoh Catatan untuk Peserta Didik

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x