Contoh Soal Asesmen Diagnostik Non Kognitif SMA yang Dapat Guru Tanyakan Sebelum Pembelajaran

- 25 Juli 2023, 12:40 WIB
Ilustrasi. Contoh soal asesmen diagnostik non kognitif SMA yang dapat guru tanyakan ke peserta didik sebelum pembelajaran.
Ilustrasi. Contoh soal asesmen diagnostik non kognitif SMA yang dapat guru tanyakan ke peserta didik sebelum pembelajaran. /www.freepik.com/@freepik

BERITA DIY - Simak contoh soal asesmen diagnostik non kognitif SMA yang dapat guru tanyakan ke peserta didik sebelum pembelajaran dimulai.

Penerapan kurikulum merdeka mewajibkan setiap guru untuk melakukan asesmen diagnostik non kognitif sebelum memulai pembelajaran.

Lantaran baru mulai diterapkan masih banyak guru yang kebingungan dengan bagaimana cara melakukan asesmen diagnostik ini, termasuk soal atau pertanyaan apa saja yang harus diberikan kepada siswa.

Jika Anda sedang mencari contoh soal atau pertanyaan asesmen diagnostik non kognitif untuk jenjang SMA, bisa melihat beberapa contohnya berikut ini.

Baca Juga: Contoh Pembelajaran Inkuiri IPA dan IPS Bagaimana Mode Pembelajaran dan Penerapan Metode Belajar di Kelas

Dilansir dari laman SIMPKB dijelaskan asesmen diagnostik bertujuan untuk mendiagnosis kemampuan dasar peserta didik dan mengetahui kondisi awal dari peserta didik.

Asesmen diagnostik ini terbagi menjadi dua yaitu asesmen diagnostik non kognitif dan asesmen diagnostik kognitif.

Asesmen diagnostik non kognitif sendiri memiliki tujuan sebagai berikut.

- Mengetahui kesejahteraan psikologi dan sosial emosi peserta didik

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x