Kumpulan Ucapan Hari Kemerdekaan HUT RI ke-76 Tanggal 17 Agustus Unik dan Anti Mainstream

- 16 Agustus 2021, 15:05 WIB
ILUSTRASI - Ucapan hari kemerdekaan HUT RI ke-76 yang unik.
ILUSTRASI - Ucapan hari kemerdekaan HUT RI ke-76 yang unik. /Dok. Mensesneg

2. Selamat hari kemerdekaan Indonesia ke-76, semoga damai sentosa selalu menyertai negara kita tercinta. Merdeka.

3. Hentikan sejenak aktivitas, mari kembali memutar ingatan, sudah banyak hal yang kita lalui bersama demi negara tercinta. Saatnya kita merayakan hari merdeka Indonesia.

4. Ini hari kita kawan, ini hari dimana bangsa kita menjadi bangsa yang merdeka. Mari kita rawat dan jaga agar senantiasa terus merdeka.

5. Sisihkan lengan baju jauh melebihi siku, untuk bangsa ini kita berkarya, kini saatnya berteriak lantang, Merdeka!

6. Mari awali hari dengan berdoa, memperingati hari merdeka. Semoga nusa bangsa diberkati oleh Tuhan yang maha esa.

7. Jangan ragu untuk terus berusaha maju, teruslah bertumbuh dan berjuang demi nusa dan bangsa yang kita cinta. Indonesia merdeka

8. Selama hayat masih di kandung badan, selama nafas masih berhembus, maka kita pantang untuk menyerah pada keadaan. Selamat merayakan hari kemerdekaan.

9. Saudaraku mari terus bergandeng tangan dan bersatu, mari mengisi kemerdekaan dengan terus berkarya, Merdeka bangsaku, jayalah Indonesiaku.

10. Terjang semua rintangan, abaikan semua rasa ragu, sebab hari ini adalah hari ku dan harimu. Merdeka bangsaku, jayalah Indonesiaku.

Baca Juga: Contoh Pidato dan Sambutan Singkat Soal Hari Kemerdekaan HUT RI ke-76 di Tengah Pandemi

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah