Google Doodle Hari Ini: Hari Perempuan Sedunia 8 Maret 2022, Ini Makna, Tema, dan 5 Tokoh Wanita Indonesia

- 8 Maret 2022, 07:38 WIB
Google Doodle hari ini, Selasa, 8 Maret 2022, dalam rangka memperingati Hari Perempuan Sedunia.
Google Doodle hari ini, Selasa, 8 Maret 2022, dalam rangka memperingati Hari Perempuan Sedunia. /Google Doodle

Baca Juga: 7 Maret 2022 Hari Apa di Sepakbola hingga Viral di TikTok? Apakah Hari Libur dan Tanggal Merah?

1. Raden Adjeng Kartini

Raden Adjeng Kartini (RA Kartini) merupakan tokoh Pahlawan Nasional Indonesia yang lahir tanggal 21 April 1879 dan meninggal dunia pada 17 September 1904.

RA Kartini berjasa dalam pemikiran yang menginginkan wanita memiliki kebebasan menuntut ilmu dan belajar. Presiden Soekarno menetapkan Hari Kartini pada tahun 1964 untuk diperingati setiap tanggal 21 April.

2. Roehanna Koeddoes

Roehanna Koeddoes juga hidup di era Kartini, ia merupakan wartawati pertama di Indonesia yang berasal dari Sumatera Barat.

Baca Juga: 3 Maret 2022 Hari Apa, Apakah Tanggal Merah? Simak Daftar Hari Libur Lengkap Tahun Ini

Sebagai seorang jurnalis, ia aktif menulis tentang  kesetaraan perempuan di surat kabar Poetri Hindia. Bahkan, ia mendirikan surat kabar Sunting Melayu, yang tercatat sebagai salah satu surat kabar perempuan pertama di Indonesia.

3. Cut Nyak Dhien

Cuk Nyak Dhien bergelar Pahlawan Nasional Indonesia asal Aceh. Dia lahir tahun 1848 dan meninggal dunia tahun 1908 karena sekit-sakitan setelah diasingkan oleh Belanda.

Halaman:

Editor: Inayah Bastin Al Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah