NIK eKTP UMKM Tak Terdaftar di eform.bri.co.id, Bisa Dapat Saldo DANA Rp 700 Ribu Bukan BPUM Eform

- 4 Mei 2024, 08:00 WIB
Ilustrasi - NIK eKTP UMKM tak terdaftar di eform.bri.co.id, bisa dapat saldo DANA Rp 700 ribu bukan BPUM Eform. Simak caranya di sini.
Ilustrasi - NIK eKTP UMKM tak terdaftar di eform.bri.co.id, bisa dapat saldo DANA Rp 700 ribu bukan BPUM Eform. Simak caranya di sini. /BERITA DIY/IRSA ARDIA

BERITA DIY - Berikut informasi mengenai NIK eKTP UMKM tak terdaftar di eform.bri.co.id, bisa dapat saldo DANA Rp 700 ribu bukan BPUM Eform. Simak caranya di sini.

Pada saat program Bantuan Produktif Usaha Mikro atau BPUM belum ada kejelasan soal pencairan di tahun 2024, UMKM berpeluang mendapatkan saldo DANA Rp 700 ribu.

Bantuan berupa saldo DANA Rp 700 ribu tersedia bagi pelaku UMKM meski NIK eKTP tak terdaftar di eform.bri.co.id.

Sebagai ganti BPUM Eform, UMKM berpeluang mendapatkan saldo DANA hingga pelatihan kompetensi.

Baca Juga: Nomor eKTP UMKM Terdaftar di Sini Dapat BLT Rp 2,4 Juta 2024 Tanpa Cek ke Link BPUM BRI eform.bri.co.id

Adanya pelatihan tersebut akan memberikan manfaat kepada pelaku UMKM dalam menyusun strategi marketing dalam usaha pengembangan bisnis yang dijalankan.

Lantas, bagaimana cara dapat saldo DANA Rp 700 ribu bagi UMKM?

Daftar Kartu Prakerja Gelombang 67

UMKM bisa mendapatkan saldo DANA 700 ribu non BPUM BRI dengan daftar Kartu Prakerja 2024. Saat ini Kartu Prakerja sedang membuka pendaftaran untuk gelombang 67 hingga Senin, 6 Mei 2024.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah