PENGUMUMAN! Bansos PKH BPNT 2024 GAGAL CAIR: Ini Daftar Kategori Penerima yang Dicoret dari DTKS

- 12 Februari 2024, 17:10 WIB
Ilustrasi - Pengumuman, bantuan sosial (bansos) PKH dan BPNT 2024 bisa gagal cair, berikut ini daftar kategori penerima yang dicoret dari DTKS.
Ilustrasi - Pengumuman, bantuan sosial (bansos) PKH dan BPNT 2024 bisa gagal cair, berikut ini daftar kategori penerima yang dicoret dari DTKS. /ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja

BERITA DIY- Pengumuman, bantuan sosial (bansos) PKH dan BPNT 2024 bisa gagal cair, berikut ini daftar kategori penerima yang dicoret dari DTKS.

Sebagaimana diketahui pada tahun2024 ini, pemerintah kembali menyalurkan bansos kepada masyarakat.

Setidaknya terdapat 2 program bansos tahunan yang selalu diberikan oleh pemerintah yaitu PKH dan BPNT.

Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dari kedua bansos tersebut tentunya merupakan masyarakat dengan kategori ekonomi miskin dan rentan miskin.

Baca Juga: HORE DANA BLT Rp 600 Ribu CAIR Setelah Pemilu, Masuk Rekening BRI BNI Penerima PKH dan BPNT: Cek KTP di Sini

Daftar penerima bansos sendiri diambil dari Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) yang dikelola oleh Kementerian Sosial (Kemensos).

Pada bulan Februari 2024 ini, baik bansos PKH maupun BPNT dikabarkan akan segera cair dalam waktu dekat dengan nominal yaitu:

PKH
- Anak sekolah SD sederajat: Rp900 ribu atau Rp225 ribu per tahap.
- Anak sekolah SMP sederajat: Rp1,5 juta atau Rp375 ribu per tahap.
- Anak sekolah SMA sederajat: Rp2 juta atau Rp500 ribu per tahap.
- Ibu hamil: Rp3 juta atau Rp750 ribu per tahap.
- Balita atau anak usia dini: Rp3 juta atau Rp750 ribu per tahap.
- Disabilitas: Rp2,4 juta atau Rp600 ribu per tahap.
- Lansia: Rp2,4 juta atau Rp600 ribu per tahap.

BPNT
- Total setahun Rp2,4 juta atau Rp400 ribu per tahap.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x