BLT EL Nino Cair Lewat Apa? Ini Cara Daftar Online Terima Bantuan Rp400 Ribu November 2023 dari Kemensos

- 18 November 2023, 08:12 WIB
Ilustrasi. BLT El Nino cair lewat apa, untuk siapa saja dan cara daftar online untuk terima bantuan Rp400 ribu bulan November 2023 dari Kemensos.
Ilustrasi. BLT El Nino cair lewat apa, untuk siapa saja dan cara daftar online untuk terima bantuan Rp400 ribu bulan November 2023 dari Kemensos. /UNSPLASH/Mufid Majnun

Baca Juga: Tak Dapat PIP 2023? Siswa SD SMP SMA Coba Cek ke LINK INI, Ada Bantuan Pemerintah hingga Rp 2 Juta

Artinya untuk bisa mendapatkan BLT El Nino, masyarakat atau KPM perlu memiliki surat undangan pencairan bantuan di kantor pos dan setelah kantor pos melakukan verifikasi bantuan akan langsung diberikan.

Namun untuk mekanisme lebih lanjut, masyarakat bisa menunggu pengumuman resmi dari Kemensos atau PT Pos Indonesia.

Untuk dapat BLT El Nino ini, masyarakat diprediksi juga harus terdaftar di DTKS Kemensos karena sebagian besar bantuan yang disalurkan oleh Kemensos data penerimanya diambil dari DTKS Kemensos.

Masyarakat dapat daftar online ke DTKS Kemensos untuk masuk dalam kategori calon penerima BLT El Nino, namun belum bisa dipastikan bahwa semua yang terdaftar di DTKS Kemensos akan mendapatkan BLT El Nino.

Baca Juga: Update Harga Emas Hari Ini 1 Gram di Logam Mulia, Cek Perubahan Harga 18 November dalam Grafik Ini

Cara Daftar Online Penerima BLT El Nino

Berikut cara daftar online penerima BLT El Nino di DTKS Kemensos secara online untuk bisa dapat bantuan Rp400 ribu, selengkapnya.

- Unduh aplikasi Cek Bansos melalui Google Play Store
- Buat akun baru, lengkapi data diri sesuai KTP dan KK
- Login ke aplikasi Cek Bansos menggunakan akun yang telah diverifikasi
- Pilih menuh Daftar Usulan, pilih jenis bantuan
- Isikan data calon penerims secara lengkap
- Lampirkan foto diri dan foto rumah
- Tunggu hingga petugas melakukan verifikasi data

Pastikan Anda memenuhi syarat untuk daftar di DTKS Kemensos untuk mendapatkan bantuan BLT El Nino atau bantuan lain dari pemerintah.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah