Pakai Data KTP, Cara Cek Penerima Bansos PKH 2023 Terbaru Cekbansos.kemensps.go.id dan Nominal Bantuan

- 19 September 2023, 06:15 WIB
Ilustrasi - Pakai data KTP, cara cek penerima bansos PKH 2023 terbaru cekabansos.kemensos.go.id dan nominal uang bantuan.
Ilustrasi - Pakai data KTP, cara cek penerima bansos PKH 2023 terbaru cekabansos.kemensos.go.id dan nominal uang bantuan. /Portal Purwokerto/Hening Prihatini

BERITA DIY - Berikut informasi pakai data KTP, cara cek penerima bansos PKH 2023 terbaru cekabansos.kemensos.go.id dan nominal uang bantuan.

Pemerintah kembali menyalurkan bantuan berupa uang tunai kepada masyarakat yang berhak dan terdaftar di DTKS Kemensos.

Program Keluarga Harapan (PKH) BLT 2023 di berbagai daerah masih disalurkan hingga akhir Desember 2023 nanti.

Adapun untuk bulan september ini penyaluran bansos PKH 2023 masuk pada tahap 3 pencairan bantuan.

Baca Juga: Alhamdulillah BLT Lansia Bansos 600 Ribu Cair, Klik Link Daftar Nama Penerima PKH 2023 Tahap 3 di Sini

Anda bisa pakai data KTP untuk cek penerima bansos PKH 2023 di link cekbansos.kemensos.go.id online.

Selain itu akan ada nominal bantuan serta apakah sudah cair ke rekening KKS atau melalui kantor Pos secara serentak.

Selain dicairkan secara bertahap, terdapat tujuh kategori keluarga penerima bansos PKH 2023 dengan nominal berbeda.

Berikut info seputar PKH 2023, nominal bantuan, cara cek di cekbansos.kemensos.go.id hingga cara mrncairkan di Pos Indonesia.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x