15 Daftar Asuransi Kesehatan Terbaik di Indonesia Selain BPJS, Apa Premi Asuransi Kembali Jika Tidak Terpakai?

- 23 Agustus 2023, 19:28 WIB
15 daftar asuransi kesehatan terbaik di Indonesia tahun 2023 selain BPJS dengan premi asuransi jiwa kembali jika tidak terpakai.
15 daftar asuransi kesehatan terbaik di Indonesia tahun 2023 selain BPJS dengan premi asuransi jiwa kembali jika tidak terpakai. /Tangkap layar nationaldaycalendar.com

Dan, semakin mahal premi artinya Anda dituntut untuk mempunyai cash flow atau arus kas bulanan yang lebih besar dalam hal pendapatan.

Baca Juga: Info Pinjaman BRI Biasa Bukan KUR 2023, Limit Rp 250 Juta, Angsuran Rp 29 Ribuan, Dapat Asuransi Kesehatan

15 asuransi jiwa terbaik 2023 selain BPJS kesehatan

Berikut daftar 15 asuransi jiwa terbaik di Indonesia tahun 2023 dengan aset di atas Rp 20 triliun. Di antaranya mempunyai layanan premi asuransi kembali jika tidak terpakai:

  • PT Zurich Topas Life
  • PT Prudential Life Assurance
  • PT PFI Mega Life Insurance
  • PT Panin Dai-ichi Life
  • PT Hanwha Life Insurance Indonesia
  • PT Great Eastern Life Indonesia
  • PT BNI Life Insurance

Baca Juga: Apa Itu Taspen Life? Ini Pengertian Taspen Life dan Cara Cairkan Dana Asuransi Jiwa di Taspen Life

  • PT Axa Mandiri Financial Services
  • PT Axa Financial Indonesia
  • PT Asuransi Simas Jiwa
  • PT Asuransi Jiwa Starinvestama
  • PT Asuransi Jiwa Sinarmas MSIG Tbk
  • PT Asuransi Jiwa Sequis Life
  • PT Asuransi Jiwa Manulife Indonesia
  • PT Asuransi Jiwa BCA.

Baca Juga: Catat, Ini 21 Penyakit yang Tak Ditanggung BPJS Kesehatan Sebagai Asuransi dari Pemerintah

Demikianlah 15 daftar asuransi kesehatan terbaik di Indonesia tahun 2023 selain BPJS dengan premi asuransi jiwa kembali jika tidak terpakai.***

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x