Apakah Program BPUM 2023 Masih Ada? Cara Cek Modal Usaha Insentif BLT Rp700 Ribu UMKM Cair ke BNI dan BCA

- 7 Juni 2023, 17:55 WIB
Ilustrasi - Cara cek penerima bantuan modal usaha bukan BPUM 2023 berupa insentif BLT Rp700 ribu UMKM yang cair ke rekening BNI dan BCA.
Ilustrasi - Cara cek penerima bantuan modal usaha bukan BPUM 2023 berupa insentif BLT Rp700 ribu UMKM yang cair ke rekening BNI dan BCA. /PIXABAY/EmAji

Bagi peserta yang lolos akan mendapatkan tanda pesan notifikasi bahwa pelamar telah lolos dan menjadi peserta program Kartu Prakerja.

Total nilai modal usaha yang bisa didapatkan pelaku bisnis adalah senilai Rp700 ribu yang bisa cair lewat Bank BNI dan BCA atau melalui e-wallet pelaku UMKM.

Saat pengumuman telah dirilis, pelaku UMKM dapat melakukan cek penerima dengan cara yang akan tersaji di bawah ini lengkap dengan syarat untuk bisa mendaftar dan mengikuti program.

Baca Juga: KUR BRI 2023 Online Khusus UMKM Jogja Dibuka, Ini Link Pengajuan Pinjaman Rp 100 Juta

Adapun, cara untuk mendaftar atau dapat terdaftar sebagai penerima program Kartu Prakerja untuk mendapatkan insentif BLT untuk UMKM Rp700 ribu tersaji di bawah ini.

Peserta yang lolos Kartu Prakerja wajib melakukan pembelian pelatihan dengan dana insentif khusus klaim pelatihan dapat dilakukan di link terpadu prakerja.go.id agar dana insentif BLT Rp700 ribu bisa diterima.

Demikian informasi dan ulasan lengkap mengenai cara cek penerima bantuan modal usaha bukan dari program BPUM 2023 berupa insentif BLT Rp700 ribu UMKM yang cair ke rekening BNI dan BCA.***

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x