Apa KUR BRI 2023 Dibuka Minggu Depan? Cek Syarat, Cara Mengajukan, Ini Tabel Pinjaman Rp100 Juta Tanpa Jaminan

- 18 Februari 2023, 11:05 WIB
Penjelasan apakah KUR BRI 2023 dibuka minggu depan dilengkapi info syarat, cara mengajukan dan tabel pinjaman Rp 100 juta tanpa jaminan.
Penjelasan apakah KUR BRI 2023 dibuka minggu depan dilengkapi info syarat, cara mengajukan dan tabel pinjaman Rp 100 juta tanpa jaminan. /Iman Fakhrudin/BERITA DIY//BERITA DIY/Iman Fakhrudin/

“mohon maaf untuk pengajuan KUR BRI sudah di buka belum ya,” tanya akun IG @piannpianpian_, Sabtu, 18 Februari 2023.

“Hai Sobat BRI 'piannpianpian_', kami informasikan saat ini kami masih menantikan informasi terkait penyaluran KUR 2023 dari pemerintah. Mohon kesediaan menunggu dan terus nantikan Timeline akun Bank BRI. Sobat BRI juga bisa mengajukan pinjaman usaha dengan jenis lain seperti Kupedes BRI. Informasi pinjaman Kupedes BRI bisa diakses melalui Link https://bri.co.id/kupedes/,” balas admin @bankbri_id.

Baca Juga: SUDAH DIBUKA, Pinjaman BRI Biasa Bukan KUR Plafon Rp 250 Juta Langsung Cair, Ini Syarat dan Cara Mengajukan

Syarat, cara mengajukan dan tabel KUR BRI

Mengutip bri.co.id, syarat yang diperlukan untuk mendapatkan KUR BRI, terutama yang tanpa jaminan atau KUR Mikro Bank BRI, tidak sulit. Berikut rinciannya:

1. Individu (perorangan) yang melakukan usaha produktif dan layak.

2. Telah melakukan usaha secara aktif minimal 6 bulan.

3. Tidak sedang menerima kredit dari perbankan kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, dan Kartu Kredit.

4. Persyaratan administrasi: Identitas berupa KTP, Kartu Keluarga (KK) dan surat ijin usaha.

Baca Juga: Pinjaman BRI Biasa Non KUR Plafon Rp 250 Juta Sudah Dibuka, Syarat Mudah, Cicil Bisa Musiman Tak Bulanan

Halaman:

Editor: F Akbar

Sumber: bri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah