Cukup Cek Nama di Aplikasi Ini Bisa Dapat PKH Tahap 4 Bulan November 2022 hingga Rp 750 Ribu, Begini Syaratnya

- 26 Oktober 2022, 12:39 WIB
Ilustrasi - Simak cara cek nama di aplikasi resmi Kemensos RI dan syarat untuk dapatkan bansos PKH tahap 4 hingga Rp 750 ribu di bulan November 2022.
Ilustrasi - Simak cara cek nama di aplikasi resmi Kemensos RI dan syarat untuk dapatkan bansos PKH tahap 4 hingga Rp 750 ribu di bulan November 2022. /UNSPLASH/@j_h

BERITA DIY - Simak penjelasan mengenai cara cek nama di aplikasi resmi Kemensos RI untuk dapatkan bansos PKH tahap 4 hingga Rp 750 ribu di bulan November 2022.

Berikut disertai dengan informasi mengenai syarat bagi masyarakat KPM (keluarga penerima manfaat) yang ingin menerima bansos PKH tahap 4. 

Program Keluarga Harapan atau bansos PKH yang disalurkan pemerintah untuk masyarakat KPM, kini telah memasuki pencairan tahap 4.

Penyaluran bansos PKH tahap 4 diketahui berlangsung pada bulan Oktober hingga akhir Desember 2022.

Baca Juga: PKH Online dan BPNT Bansos Sembako Cair November 2022, Cek Penerima di Link DTKS Kemensos

Melalui bansos PKH, pemerintah berharap bisa memenuhi kebutuhan pokok masyarakat KPM dari segi bidang kesehatan, pendidikan, hingga kesejahteraan sosial.

Bagi masyarakat KPM yang ingin mencairkan bansos PKH, pencairan masih bisa dilakukan pada bulan November dan Desember apabila belum mencairkan pada Oktober 2022.

Untuk memastikan penyaluran dan penggunaan bansos PKH dilaksanakan secara efektif, pemerintah membagi nominal bantuan PKH menjadi tujuh kriteria penerima berikut ini:

1. Ibu Hamil/Nifas - Rp 750 ribu per tahap dan  total bantuan Rp 3 juta setahun

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah