Bansos PKH Agustus 2022 Masih Cair, Ikuti Cara Ini untuk Cek Penerima dengan Masukkan Data Ini di Link Resmi

- 29 Agustus 2022, 12:16 WIB
Cek penerima bansos PKH bulan Agustus 2022 di link resmi Cek Bansos Kemensos.
Cek penerima bansos PKH bulan Agustus 2022 di link resmi Cek Bansos Kemensos. /Pixabay/EmAji

BERITA DIY - Bansos PKH bulan Agustus 2022 masih cair untuk para KPM yang terdaftar di laman DTKS. Para KPM bisa melakukan cek daftar penerima dengan memasukkan data di link resmi berikut ini.

Pemerintah masih terus menyalurkan bansos PKH kepada para KPM sebesar mulai dari Rp225 ribu hingga Rp750 ribu.

Para KPM pun dapat melakukan cek daftar penerima bantuan dengan memasukkan data diri berikut ini di link resmi Cek Bansos Kemensos.

Bagi Anda yang masih kebingungan bagaimana cara cek daftar penerima bansos PKH dari Kemensos ini dapat melihat cara lengkap yang tersedia di akhir artikel.

Baca Juga: Daftar Nama Penerima PKH 2022 di Link Kemensos Pencairan Tahap 3 Masih Berlanjut Cek Sekarang Cair Rp750 Ribu

Bansos PKH ini diberikan kepada KPM setiap tiga bulan sekali selama empat lagi sepanjang tahun 2022.

Penyaluran bansos PKH di bulan Agustus 2022 ini merupakan kelanjutan penyaluran di bulan Juli 2022 yang belum rampung.

Jika penyaluran bulan Agustus 2022 ini belum selesai maka akan dilanjutkan di bulan September 2022. Sebelum akhirnya berlanjut ke tahap 4 di bulan Oktober.

Sebagai informasi, besaran bantuan yang diterima oleh setiap golongan KPM berbeda-beda mulai dari Rp225 ribu hingga Rp750 ribu.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x