Daftar Kartu Prakerja Gelombang 38 di prakerja.go.id, Ini Cara Verifikasi Data Diri Agar Lolos Seleksi

- 26 Juli 2022, 09:20 WIB
Daftar Kartu Prakerja gelombang 38 di prakerja.go.id, berikut cara lakukan verifikasi data diri dengan mudah.
Daftar Kartu Prakerja gelombang 38 di prakerja.go.id, berikut cara lakukan verifikasi data diri dengan mudah. /Tangkap Layar Situs/prakerja.go.id

Baca Juga: Login Dashboard prakerja.go.id Sekarang Bisa Dapat Rp4 Juta Tiap Bulan Usai Daftar Kartu Prakerja Gelombang 38

Adapun langkah verifikasi diri yang harus dilakukan oleh calon pendaftar Kartu Prakera meliputi verifikasi KTP dan KK, verifikasi foto KTP dan verifikasi foto wajah.

Berikut cara verifikasi data diri yang benar agar lolos seleksi Kartu Prakerja gelombang 38, selengkapnya.

Verifikasi KTP dan KK

Untuk melakukan verifikasi KTP dan KK, calon pendaftar harus mengisi NIK, nomor KK dan tanggal lahir. Setelah itu, calon pendaftar akan diminta untuk mengisi data diri.

Pastikan alamat yang dimasukkan sudah sama persis dengan kolom Alamat di KTP. Pastikan nama lengkap dan nama ibu kandung yang dimasukkan juga sudah sesuai.

Baca Juga: Login www.prakerja.go.id, Penuhi Syarat dan Tips Ini Agar Bisa Lolos Kartu Prakerja Gelombang 38

Verifikasi Foto KTP
Proses ini wajib dilakukan calon pendaftar menggunakan HP. Perhatikan ketentukan proses verifikasi e-KTP dan pastikan mengunggah foto dari kamera HP.

Sesuaikan foto KTP dengan memperhatikan panduan dan tunggu hingga sistem memverifikasi foto KTP yang diunggah.

Verifikasi Foto Wajah atau Swafoto

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x