Karyawan Pemilik Rekening BCA Bisa Dapat BSU 2022? 4 Pekerja Bertanda Ini Masuk Golongan Hitam Penerima

- 14 April 2022, 11:00 WIB
Ilustrasi - Apakah BSU 2022 cair kepada pemilik rekening Bank BCA, beserta empat orang yang gagal lolos dan dua link cek penerima BLT Subsidi Gaji.
Ilustrasi - Apakah BSU 2022 cair kepada pemilik rekening Bank BCA, beserta empat orang yang gagal lolos dan dua link cek penerima BLT Subsidi Gaji. /Pixabay/Peggy_Marco

BERITA DIY – Simak apakah karyawan pemilik rekening BCA bisa dapat BSU 2022 beserta empat pekerja yang masuk golongan hitam penerima bantuan dengan nama lain BLT Subsidi Gaji tersebut.

Pemerintah telah memastikan BSU cair tahun 2022 dan telah menetapkan syarat penerima BLT Subsidi Gaji kepada 8,8 juta karyawan atau pekerja di seluruh Indonesia.

Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) juga mengonfirmasi sejumlah pihak sebagai mitra dalam penyaluran BSU 2022 atau BLT Subsidi Gaji kepada karyawan/pekerja/buruh.

Baca Juga: Pekerja Gaji di Atas Rp3,5 Juta Bisa Dapat BSU 2022 Rp1 Juta? Login 2 Link untuk Cek Status BLT Subsidi Gaji

Besaran bantuan yang diterima oleh karyawan yang memenuhi syarat sebesar Rp1 juta per penerima BSU. BLT Subsidi Gaji diumumkan oleh pemerintah sejak awal April 2022 lalu. Usai triwulan pertama, pemerintah menyiapkan anggaran Rp8,8 triliun untuk BSU 2022.

Alasan pemerintah melanjutkan program BSU adalah untuk membantu masyarakat yang berstatus sebagai karyawan dan meningkatkan ketahanan ekonomi di tengah bahan pangan yang melonjak di pasaran.

“Oleh karena itu, tujuan dari BSU ini selain melindungi dan mempertahankan kemampuan ekonomi pekerja/buruh, juga diharapkan dapat meningkatkan daya beli masyarakat sehingga mengungkit pertumbuhan ekonomi,” kata Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah di Jakarta, dilaporkan ANTARA NEWS, Rabu, 6 April 2022.

Baca Juga: BSU 2022 Kapan Cair? Cara Cek Daftar Penerima BLT Subsidi Gaji Rp 1 Juta dan Jadwal di BPJS Ketenagakerjaan

Selain itu, Kemnaker telah menetapkan sejumlah syarat karyawan penerima BSU. Meskipun begitu, empat golongan berikut tak termasuk dalam target program BLT Subsidi Gaji tahun ini, yaitu:

- Warga Negara Asing (WNA)

Halaman:

Editor: Inayah Bastin Al Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x