Anak Balita Jadi Salah Satu Daftar Penerima PKH 2022, Ketahui Status Bansos Lewat HP Cekbansos.kemensos.go.id

- 26 Februari 2022, 09:10 WIB
Ilustrasi - Anak balita 0-6 tahun menjadi salah satu daftar kategori penerima PKH 2022, ketahui status bansos lewat HP di cekbansos.kemensos.go.id.
Ilustrasi - Anak balita 0-6 tahun menjadi salah satu daftar kategori penerima PKH 2022, ketahui status bansos lewat HP di cekbansos.kemensos.go.id. /Tangkap layar Instagram.com/ @kemensosri

BERITA DIY - Simak informasi anak balita 0-6 tahun menjadi salah satu daftar kategori penerima PKH 2022, ketahui status bansos lewat HP di cekbansos.kemensos.go.id.

Kategori penerima manfaat bansos PKH 2022 salah satunya merupakan anak balita yang bisa mendapat BLT dari pemerintah pusat.

BLT anak balita ini memang diperuntukan kepada mereka yang terdaftar sebagai penerima yang masuk dalam komponen kesehatan bansos PKH.

Baca Juga: Penyaluran Bansos PKH Hari Ini untuk Siswa Pelajar hingga BLT Anak Balita, Cek Sekarang Cukup Lewat HP

Baca Juga: Kemensos Sudah Salurkan PKH Februari: Asal Terdaftar di Link atau Aplikasi Ini, Rp600 Ribu Cair ke Rekening

Anak balita yang mendapat bansos PKH akan sama kewajibannya seperti BLT ibu hamil yang harus memeriksakan kandungan di fasilitas kesehatan.

Sedangkan BLT anak balita nantinya juga harus memenuhi kewajiban bansos PKH berupa memberikan imunisasi, vitamin dan cek kesehatan di fasilitas kesehatan terdekat.

Untuk mengecek status daftar penerima bansos PKH bisa dilakukan secara online lewat Hp dari keluarga penerima manfaat.

Baca Juga: Daftar Terbaru Penerima PKH Bisa Dicek Lewat HP dari Link Ini, Tahap 1 Mulai Cair Februari 2022

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x