Tanda Masuk Penerima BPNT pada Januari 2022, Daftar 18,8 Juta Nama Dapat Kartu Sembako Ada di Link Ini

- 17 Januari 2022, 12:00 WIB
ILUSTRASI - Ini tanda penerima BPNT Kartu Sembako Januari 2022 dengan klik link Kemensos.
ILUSTRASI - Ini tanda penerima BPNT Kartu Sembako Januari 2022 dengan klik link Kemensos. /Instagram.com/@kemensosri

Baca Juga: Jadwal Kapan Bansos Sembako Cair di 2022, BPNT Rp200 Ribu 12 Kali di Tanggal Ini! Simak Cara Daftar Online

Nantinya bagi masyarakat atau KPM yang telah memenuhi syarat tersebut akan berhak mendapatkan sejumlah dana yang dimaksudkan untuk dapat memenuhi kebutuhan seperti membeli sembako atau bahan pokok.

Dana yang akan didapatkan oleh KPM dalam program BPNT ini sendiri yaitu Rp 200 ribu per bulan atau jika dihitung dalam 1 tahun akan mencapai jumlah yaitu Rp 2,4 juta per KPM atau penerimanya.

Demikianlah informasi yang dapat diberikan mengenai salah satu tanda yang akan diberikan oleh Kemensos kepada KPM atau penerima Kartu Sembako pada tahun 2022 yang dapat diakses menggunakan link.***

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x