Solusi Nama Penerima Kartu Sembako BPNT Tak Muncul di Link Kemensos, Daftar Lewat Aplikasi Cek Bansos Ini

- 8 Januari 2022, 08:00 WIB
ILUSTRASI - Ini solusi daftar penerima Kartu Sembako BPNT di aplikasi masuk DTKS pada 2022.
ILUSTRASI - Ini solusi daftar penerima Kartu Sembako BPNT di aplikasi masuk DTKS pada 2022. /Instagram.com/@kemensosri

- Setelah melakukan download kemudian lakukan daftar akun.

- Setelah melakukan daftar akun, kemudian dapat melakukan login

- Lalu pilih menu 'Daftar Usulan'.

- Selanjutnya pilih menu 'Tambah Usulan'.

- Terakhir pilih bansos yang akan dilakukan daftar yaitu Kartu Sembako.

Baca Juga: BPNT Cair di Wilayah Ini, Simak Cara Daftar Online Kartu Sembako untuk Dapat Bansos Rp200 Ribu

Itulah tadi informasi yang dapat diberikan mengenai solusi yang dapat dilakukan jika nama tak muncul saat melakukan cek penerima dalam program Kartu Sembako atau BPNT dengan melakukan daftar lewat aplikasi.***

 

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x