Tunggu Dana BLT Subsidi Gaji Cair di Rekening, Ini Cara Cek Penerima BSU di Kemnaker dan BPJS Ketenagakerjaan

- 24 Desember 2021, 06:00 WIB
Menunggu dana BLT Subsidi Gaji cair ke rekening, simak cara cek daftar penerima BSU di Kemnaker dan BPJS Ketenagakerjaan.
Menunggu dana BLT Subsidi Gaji cair ke rekening, simak cara cek daftar penerima BSU di Kemnaker dan BPJS Ketenagakerjaan. /Tangkapan layar: bsu.kemnaker.go.id

Berikut cara cek daftar penerima BLT Subsidi Gaji melalui Kemnaker dan BPJS Ketenagakerjaan:

1. Kemnaker

  • Buka laman bsu.kemnaker.go.id
  • Daftar akun bagi pekerja yang belum memiliki akun. Namun bagi yang
  • sudah pernah registrasi, segera login ke akun yang sudah ada
  • Login ke akun yang sudah dibuat
  • Lengkapi profil yang terdiri dari foto profil, tentang Anda, status pernikahan, dan lokasi
  • Terakhir, cek pemberitahuan status penerima BSU

Baca Juga: Karyawan Harus Lakukan 3 Hal Ini agar Dapat BSU Gelombang 2, Cek Status Baru BLT Subsidi Gaji di Link Kemnaker

2. BPJS Ketenagakerjaan

  • Buka laman bpjsketenagakerjaan.go.id di HP atau laptop
  • Pilih menu Cek Status Penermia BSU
  • Masukan NIK dan data diri
  • Ceklis kode captcha, kemudian klik lanjutkan.

Selanjutnya, jika pekerja atau karyawan terdaftar sebagai penerima akan mendapatkan notifikasi berhak menerima BSU di layar HP atau laptop.

Sementara proses atau alur penyaluran bantuan BLT Subsidi Gaji hingga ke rekening penerima, yang pertama data calon penerima bantuan merupakan bersumber dari BPJS Ketenagakerjaan.

Baca Juga: Jadwal BSU Tahap 5 dan 6 Akhir Desember Kapan Cair Ditentukan 4 Status, Ketahui via WA BLT Subsidi Gaji Ini

Selanjutnya data tersebut akan diverifikasi dan divalidasi sesuai kriteria dan persyaratan BSU saat ini.

BPJS Ketenagakerjaan akan menyampaikan daftar calon penerima BLT Subsidi Gaji kepada pihak Kemnaker.

Jika daftar calon penerima BSU sudah diserahkan, maka dana BLT Subsidi Gaji tinggal proses penyaluran oleh bank penyalur.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah