Daftar Terbaru Nama Pelaku UMKM Dapat BPUM November 2021, Cek Lewat eform BRI dan banpres BNI

- 1 November 2021, 09:10 WIB
ILUSTRASI - Daftar nama penerima BPUM November 2021 lewat eform BRI dan banpres BNI.
ILUSTRASI - Daftar nama penerima BPUM November 2021 lewat eform BRI dan banpres BNI. /PIXABAY/pexels

Baca Juga: BLT UMKM Cair Rp 1,2 Juta November 2021, Begini Cara Daftar Online Nomor Referensi BPUM di Eform BRI Tahap 3

Disisi lain, target nama pelaku usaha yang masuk menjadi daftar penerima sendiri diketahui tak sebanyak pada tahap penyaluran saat bulan-bulan sebelumnya. Hal ini diketahui berdasarkan data yang telah diperoleh.

Pada bulan November 2021 ini sendiri ditargetkan bantuan dalam program BPUM akan dapat disalurkan kepada 100 ribu pelaku UMKM di seluruh Indonesia yang terkena dampak pandemi dan PPKM.

Jumlah penerima BPUM pada bulan November 2021 tersebut adalah bagian dari total 500 ribu penerima BLT UMKM yang diberlakukan atau telah disalurkan pada bulan terakhir yaitu September 2021.

Baca Juga: Persaingan Marketplace Kian Memanas, Ini Juara E-Commerce 2021 di Indonesia!

Nantinya para pelaku usaha yang masuk dalam daftar penerima BPUM akan mendapat sejumlah nominal bantuan. Jumlah nominal yang didapatkan tersebut akan mencapai jumlah Rp1,2 juta per orang.

Untuk pengambilan bantuan tersebut juga dapat dilakukan dengan mudah. Sebab hal ini diketahui dapat dilakukan dengan melakukan pengambilan melalui bank terkait seperti di BRI dan BNI.

Itulah informasi mengenai daftar nama terbaru yang akan menjadi penerima bantuan dalam program BPUM yang akan didapatkan pada bulan November 2021.***

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x