Bulan Oktober 2021 Masih Bisa Daftar BPUM BRI Rp 1,2 Juta? Simak Penjelasan dan Cek Daftar Penerima BLT UMKM

- 9 Oktober 2021, 06:00 WIB
Contoh penerima BPUM Oktober 2021 BRI yang penyalurannya diperpanjang sampai Desember 2021.
Contoh penerima BPUM Oktober 2021 BRI yang penyalurannya diperpanjang sampai Desember 2021. /Tangkap layar: eform.bri.co.id

Eform BRI yang di maksud adalah link eform.bri.co.id yang bisa Anda akses melalui HP ataupun Laptop.

Cara cek daftar penerima BPUM dimulai dari Anda masuk ke laman eform.bri.co.id milik BRI.

Jika Anda masuk ke laman eform.bri.co.id di awal, nantinya akan ada banyak pilihan, pilih yang bagian BPUM di bagian bawah sendiri yang bertulisan "BPUM Cek Data BPUM"

Baca Juga: Selain BPUM, Ini Bantuan Tunai Rp1,2 Juta untuk Pelaku Usaha: Cukup Pakai 2 Berkas untuk Daftar

Setelah Anda klik BPUM tersebut, Anda akan di suguhkan dua kolom yaitu kolom Nomor KTP dan Kode Verifikasi atau kode captcha.

Isikan kedua kolom tersebut dengan benar. Mulai dari Nomor KTP atau NIK KTP yang sesuai dengan NIK KTP yang Anda daftarkan.

Kemudian ketikkan kode verifikasi sesuai dengan yang diminta. Terakhir klik Proses Inquiry.

Baca Juga: Pelaku UMKM Masih Bisa Dapat BPUM di Bulan Oktober, Cek Nama Lewat Eform BRI dan Cairkan BLT Rp1,2 Juta

Baca Juga: BPUM Kembali Dibuka hingga Desember 2021! Buruan Daftar Jika Tak Dapat Banpres BLT UMKM BRI dan BNI Tahap 3

Dengan begitu Anda bisa mengetahui apakah NIK KTP Anda terdaftar sebagai penerima BPUM atau tidak.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x