Pelaku UMKM Masih Bisa Dapat BPUM di Bulan Oktober, Cek Nama Lewat Eform BRI dan Cairkan BLT Rp1,2 Juta

- 8 Oktober 2021, 13:42 WIB
Pelaku UMKM masih bisa dapat BPUM di bulan Oktober 2021. Cek nama lewat Eform BRI dan dapatkan BLT Rp1,2 juta.
Pelaku UMKM masih bisa dapat BPUM di bulan Oktober 2021. Cek nama lewat Eform BRI dan dapatkan BLT Rp1,2 juta. /Tangkap layar eform.bri.co.id

BERITA DIY - Bantuan BPUM untuk pelaku usaha UMKM masih cair di bulan Oktober 2021. Cek link resmi Eform BRI agar dapat BLT Rp1,2 juta.

Seperti diketahui, di tahun 2021 pemerintah menargetkan BPUM disalurkan kepada 12,8 juta orang. Penyaluran dibagi dalam dua periode yakni tahap 1 dan tahap 2.

BPUM tahap 1 telah disalurkan pada pertengahan tahun 2021 sekitar bulan April dan Mei, sementara tahap 2 disalurkan mulai Juli sampai September.

Meskipun ditargetkan rampung di bulan September, namun penyaluran BPUM masih diteruskan di bulan ini karena belum sepenuhnya pelaku UMKM mencairkan bantuan.

Baca Juga: Cara NIK KTP Lolos BPUM Oktober 2021 BRI via eform.bri.co.id, Perhatikan Syarat Terpenting Penerima BLT UMKM

Baca Juga: Simak Cara Cek, Daftar, Syarat Dokumen, Syarat Pengajuan untuk Dapat BLT UMKM BPUM Rp1,2 Juta

Baca Juga: UMKM yang Tak Terdaftar di Link Cek BRI dan BNI Tapi Dapat Tanda Ini, Banpres BPUM Rp1,2 Juta Bisa Cair

Adapun pelaku UMKM yang masih bisa mendapatkan bantuan BPUM di bulan ini adalah mereka yang hanya terdaftar di Eform BRI.

Pelaku UMKM bisa memastikan apakah namanya masuk dalam daftar penerima BPUM di Eform BRI atau tidak melalui link eform.bri.co.id.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x