Cara Jadi Mitra Pertashop, Siapkan Rp80 Juta Sudah Bisa Punya SPBU Resmi Pertamina

- 20 Juni 2021, 17:59 WIB
Ilustrasi SPBU Mini resmi Pertamina atau Mitra Pertashop.
Ilustrasi SPBU Mini resmi Pertamina atau Mitra Pertashop. /Dok. Pertamina.com

4. Mendapatkan rekomendasi dari Kepala Desa.

Baca Juga: Tiga Orang Dinyatakan Hilang setelah Ledakan Kilang Minyak Pertamina di Balongan

Syarat keadaan lokasi:

1. Aksesibilitas Desa (akses mobil tangki , akses pengiriman modular).

2. Ketersediaan Jaringan Listrik.

3. Lokasi yang akan dibangun Pertashop memiliki potensi omset yang baik secara keekonomian.

4. Evaluasi kelayakan lokasi akan dilakukan oleh PT Pertamina (Persero).

Baca Juga: Fungsi Kilang Minyak Balongan Pertamina Sebelum Terbakar

Tata cara pengajuan pembukaan SPBU Mini:

1. Input data di laman kemitraan.pertamina.com berula detail lokasi, legalitas badan usaha, dan lampiran surat rekomendasi desa.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah