Pembukaan Tol Jogja Solo Mulai dari Kartasura, Sukoharjo dan Boyolali, Ini Rencana Trase Klaten dan Jogja Buka

- 13 April 2023, 17:10 WIB
Pembukaan jalan Tol Jogja - Solo mulai dari Kartasura, Sukoharjo dan Boyolali lengkap dengan rencana trase Klaten dan Jogja dibuka kapan
Pembukaan jalan Tol Jogja - Solo mulai dari Kartasura, Sukoharjo dan Boyolali lengkap dengan rencana trase Klaten dan Jogja dibuka kapan /instagram.com/@pupr_bpjt

 

Jalan Tol Solo - Jogja ini bisa dilalui pemudik mulai dari jam 07.00 WIB hingga 17.00 WIB.

Baca Juga: Jadwal Contraflow Mudik 2023: Lengkap dengan One Way dan Ganjil Genap di Tol Jakarta - Cikampek

Adapun untuk trase 1.2 yaitu Klaten - Purwomartani sepanjang 20,08 kilometer yang merupakan kelanjutan dari proses konstruksi jalan tol Kartasura - Klaten yang beroperasi fungsional akan ditargetkan akan selesai akhir Desember 2023 mendatang.

 

Sedangkan untuk seksi 2 yang dimulai dari trase Purwomartani - hingga Gamping Kleman sepanjang 23,42 kilometer ditergetkan selesai konstruksi pada tahun 2025 mendatang.

Khusus untuk trase Purwomartani hingga Maguwoharjo Yogyakarta dan Trihanggo - Junction Sleman ditargetkan selesai konstruksi pada tahun 2024 mendatang.

Demikian informasi pembukaan jalan Tol Jogja - Solo mulai dari Kartasura, Sukoharjo dan Boyolali lengkap dengan rencana trase Klaten dan Jogja dibuka kapan.***

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah