Teks Khutbah Jumat NU Bulan Syawal 2024 Singkat, Lengkap dengan Doa: Download PDF Online di Sini

- 25 April 2024, 17:06 WIB
Ilustrasi - Teks khutbah Jumat NU di bulan Syawal 2024 yang singkat dan lengkap dengan doa, serta download PDF secara online di sini.
Ilustrasi - Teks khutbah Jumat NU di bulan Syawal 2024 yang singkat dan lengkap dengan doa, serta download PDF secara online di sini. /unsplash.com/ @masjidpogungraya

Baca Juga: ISI Teks Khutbah Jumat NU Terbaik Sepanjang Masa Tentang Keutamaan Bulan Syawal Lengkap dengan Doanya - PDF

Khutbah I

الحَمْدُ لِلّٰهِ الْمَلِكِ الدَّيَّانِ، وَالصَّلَاةُ وَالسَّلَامُ عَلَى مُحَمَّدٍ سَيِّدِ وَلَدِ عَدْنَانَ، وَعَلَى اٰلِهِ وَصَحْبِهِ وَتَابِعِيْهِ عَلَى مَرِّ الزَّمَانِ، وَأَشْهَدُ أَنْ لَّا إِلٰهَ إِلَّا اللهُ وَحْدَهُ لَا شَرِيْكَ لَهُ الْمُنَـزَّهُ عَنِ الْجِسْمِيَّةِ وَالْجِهَةِ وَالزَّمَانِ وَالْمَكَانِ، وَأَشْهَدُ أَنَّ سَيِّدَنَا مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ الَّذِيْ كَانَ خُلُقَهُ الْقُرْآنُ

أَمَّا بَعْدُ، عِبَادَ الرَّحْمٰنِ، فَإنِّي أُوْصِيْكُمْ وَنَفْسِي بِتَقْوَى اللهِ المَنَّانِ، الْقَائِلِ فِي كِتَابِهِ الْقُرْآنِ: لَا خَيْرَ فِيْ كَثِيْرٍ مِّنْ نَّجْوٰىهُمْ اِلَّا مَنْ اَمَرَ بِصَدَقَةٍ اَوْ مَعْرُوْفٍ اَوْ اِصْلَاحٍۢ بَيْنَ النَّاسِۗ وَمَنْ يَّفْعَلْ ذٰلِكَ ابْتِغَاۤءَ مَرْضَاتِ اللّٰهِ فَسَوْفَ نُؤْتِيْهِ اَجْرًا عَظِِيمًا

Hadirin jamaah shalat Jumat rahimakumullah

Melalui mimbar ini, Alfaqir berwasiat kepada para jamaah sekalian pada umumnya dan kepada diri khatib sendiri khususnya, agar kita senantiasa meningkatkan kualitas keimanan dan ketakwaan kepada Allah swt dengan menjalankan perintah-Nya dan menjauhi larangan-Nya. Rasulullah saw dalam sebuah haditsnya menyampaikan:

اَلإيمَانُ يَزيدُ ويَنقُصُ ، يَزِيدُ بِالطَّاعَةِ وَيَنْقُصُ بِالْمَعْصِيَة

Artinya, "Iman itu sifatnya dinamis, dapat bertambah dan berkurang. Bertambah karena ketaatan kepada Allah atau menjalankan perintahnya, dan berkurang karena melakukan kemaksiatan."

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat Akhir di Bulan April 2024 tentang Apa Saja yang Harus Dilakukan Setelah Ramadhan

Hadirin jamaah shalat Jumat rahimakumullah

Pada kesempatan yang mulia ini, Alfaqir ingin menyampaikan empat hal atau empat amaliah penting di bulan Syawal ini. Harapannya, di samping sebagai pengetahuan kita bersama, juga dapat kita laksanakan dalam rangka ikhtiar kita menggapai keutamaan-keutamaan bulan Syawal. Semoga kita diberikan Allah swt kekuatan dan kemudahan dalam melakukan berbagai macam ibadah kepada-Nya. Amin ya rabbal alamin.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah