Tol Rengat - Pekanbaru Selesai Tahun 2024? Kapan Jadwal Pembayaran Ganti Rugi? Cek di Sini

- 28 Oktober 2023, 14:10 WIB
Ilustrasi - Info Tol Rengat - Pekanbaru apakah selesai tahun 2024 dan kapan jadwal pembayaran ganti rugi, cek di sini.
Ilustrasi - Info Tol Rengat - Pekanbaru apakah selesai tahun 2024 dan kapan jadwal pembayaran ganti rugi, cek di sini. /Berita DIY/ MR Firmansyah

BERITA DIY - Simak informasi Tol Rengat - Pekanbaru apakah selesai tahun 2024 dan kapan jadwal pembayaran ganti rugi, cek di sini.

Salah satu ruas Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) terbaru yang saat ini direncanakan yakni Tol Rengat - Pekanbaru.

Tol Rengat - Pekanbaru berada di Provinsi Riau dan dibangun di lingkar Pekanbaru dan akan menjadi penghubung dengan daerah sekitarnya.

Rencana pembangunan jalan tol ini kemudian membuat banyak masyarakat Riau yang mencari tahu kapan Tol Rengat - Pekanbaru selesai.

Baca Juga: Tol Jambi - Rengat Kapan Dibangun dan Sudah Sampai Mana? Ini Kabar Terkini Pembangunan

Selain itu, kapan jadwal pembayaran ganti rugi lahan yang terdampak pembebasan lahan juga mulai dicari oleh warga.

Ketahui info apakah Tol Rengat - Pekanbaru selesai tahun 2024 dan kapan jadwal pembayaran ganti rugi, cek di sini.

Untuk proses ganti rugi lahan warga yang masuk dalam proyek jalan tol Pekanbaru - Rengat Seksi Siak - IC Bypass Pekanbaru saat ini sedang diusahakan untuk segera dilakukan. Terlebih rencananya proyek pembangunan tol itu rampung pada 2024.

Adapun terkini lahan yang terdampak jalan tol ini sudah melalui proses appraisal atau penilaian. Proses sosialisasi juga sudah dilakukan kepada masyarakat sebab rencananya tol akan mulai dibangun pada pertengahan tahun 2023 dan selesai paling lambat Oktober 2024.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x