Kronologi Hilangnya Menteri Luar Negeri China: Kenapa Menlu Qin Gang Hilang, Sejak Kapan? Ini Penjelasannya

- 21 Juli 2023, 12:02 WIB
Ilustrasi - Kronologi hilangnya menteri luar negeri China, kenapa Menlu Qin Gang hilang, sejak kapan dan sudah berapa lama, ini penjelasannya.
Ilustrasi - Kronologi hilangnya menteri luar negeri China, kenapa Menlu Qin Gang hilang, sejak kapan dan sudah berapa lama, ini penjelasannya. /Tangkap layar Twitter.com/@AmbQinGang

Baca Juga: Kebakaran Hari Ini di Gedung K-Link Tower Gatot Subroto Jakarta: Kronologi, Penyebab dan Identitas Korban

Namun tidak disangka Qin Gang malah absen dari pertemuan tersebut yang kemudian pejabat Uni Eropa mengatakan ketidakhadiran Qin Gang tidak menyertakan penjelasan yang rinci.

Tidak hanya itu, menlu China satu ini juga hilang atau tidak hadir saat jadwal pertemuan dengan Menteri Keuangan Amerika Serikat, Janet Yellen dan utusan iklim AS, John Kerry.

Saat berlangsungnya pertemuan para menteri luar negeri di KTT ASEAN yang diselenggarakan di Jakarta pekan lalu, China diwakili oleh diplomat top, Wang Yi.

Pada pertemuan di Jakarta tersebut, hilangnya Qin Gang dikabarkan karena alasan malasah kesehatan. Lalu pejabat China selalu menutupi dan menghindari pertanyaan tentang kesehatan dan keberadaan Qin.

Baca Juga: Daftar Menteri dan Wakil Menteri Baru di Reshuffle Jokowi Kabinet Juli 2023 Hari Ini, Kemana 2 Menteri Nasdem?

Ketidakterbukaan ini membuat publik berpikir yang macam-macam. Namun sampai saat ini nama Qin Gang masih tercatat sebagai menteri luar negeri China di situs resmi Kementerian Luar Negeri China.

Beredar kabar jika Qin tidak disukai oleh kepemimpinan China, namun kabar tersebut masih bersifat rumor. Hingga saat ini belum ada informasi lebih jelas mengenai alasan hilangnya politikus asal China. 

Itulah kronologi hilangnya menteri luar negeri China, dan penjelasan kenapa Menly Qin Gang hilang, sejak kapan dan sudah berapa lama.***

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah