Kapan Tol Puncak Bogor Dibangun dan Wilayah Mana yang Terkena Pembebasan Lahan? Ini Panjang Rute Jalan Tol

- 19 Juli 2023, 13:35 WIB
Ilustrasi tol - Info kapan tol Puncak dibangun dan wilayah mana yang terkena pembebasan lahan? Berikut ini panjang rute jalan tol.
Ilustrasi tol - Info kapan tol Puncak dibangun dan wilayah mana yang terkena pembebasan lahan? Berikut ini panjang rute jalan tol. /instagram.com/@pupr_bpjt

Baca Juga: Siap-siap, Tol Puncak Bogor Sepanjang 50 KM akan Dibangun, Cek Rute dan Jadwalnya

Adapun untuk rute, jalan tol ini akan dimulai dari Caringin, Megamendung sampai Cianjur, yang nanti akan disambung dari Cianjur ke Padalarang. Maka, pembebasan lahan akan terjadi di sekitar wilayah tersebut seperti Caringin.

Jalan tol Puncak juga akan terkoneksi dengan Tol Cigatas ke Garut - Tasikmalaya - Ciamis - Banjar - Pangandaran, yang sedang dalam proses pembebasan lahan.

Adanya tol ini juga nantinya akan mendukung Tol Bogor - Ciawi - Sukabumi atau Bocimi yang saat ini sedang dalam tahap konstruksi.

Baca Juga: Tol Cigombong - Cibadak Exit Tol Parungkuda Dibuka Kapan? Ini Kabar Tol Bocimi Sukabumi Tahap 2 Selesai

Direncakan, Tol Puncak - Cianjur memiliki lima seksi, yaitu:

- Seksi I sepanjang 11,6 km

- Seksi II sepanjang 6,9 km

- Seksi III sepanjang 9,7 km

- Seksi IV sepanjang 7,3 km

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah