Gigi Terlihat Kuning Ketika Senyum? Simak 4 Cara Mudah Memutihkan Gigi Kuning Secara Alami di Sini

- 28 April 2023, 16:33 WIB
Ilustrasi - Simak 4 cara alami memutihkan gigi kuning dengan mudah di rumah, sehingga senyum menjadi lebih lebar dan menaikkan rasa percaya diri.
Ilustrasi - Simak 4 cara alami memutihkan gigi kuning dengan mudah di rumah, sehingga senyum menjadi lebih lebar dan menaikkan rasa percaya diri. /UNSPLASH/@diana_pole

Namun perlu diingat bahwa cara alami ini membutuhkan waktu hingga beberapa minggu agar hasil memutihkan gigi terlihat secara maksimal.

Bagi warganet Indonesia yang ingin memiliki gigi putih dan bersih dari warna kuning agar lebih percaya diri, simak 4 cara alami memutihkan gigi kuning berikut ini:

Baca Juga: 5 Cara Menurunkan Kolestrol Setelah Lebaran Secara Alami, Menjaga Kesehatan Tubuh Agar Terhindar dari Stroke

1. Gosok Gigi dengan Soda Kue

Diketahui soda kue atau baking soda memiliki zat pemutih alami yang bisa digunakan untuk mengatasi gigi kuning, di mana masyarakat cukup mencampurkan 1 sendok teh soda kue dengan 2 sendok teh air kemudian menggosok gigi dengan campuran itu.

Hasil dari pemutih alami soda kue tidak akan muncul secara instan, namun harus dilakukan secara rutin untuk beberapa kali agar gigi kuning menjadi putih.

2. Memakan Buah dengan Kandungan Air yang Banyak

Baca Juga: Apa Itu Body Shaming? Ini Contoh dan Cara Mengatasinya Lengkap dengan Dampak bagi Kesehatan Mental

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin

Sumber: Healthline.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x