Peringatan Hari Ibu 22 Desember 2022: Sejarah, Tema, Logo dan Kumpulan Ucapan Menyentuh Hati

- 19 Desember 2022, 18:00 WIB
Ilustrasi - Peringatan Hari Ibu 22 Desember 2022: sejarah, tema, logo dan kumpulan ucapan.
Ilustrasi - Peringatan Hari Ibu 22 Desember 2022: sejarah, tema, logo dan kumpulan ucapan. /Pexels/ George Dolgikh

Penetapan Hari Ibu ini tertuang dalam Keputusan Presiden RI Nomor 316 Tahun 1959. Catatan penting dari peringatan Hari Ibu di Indonesia adalah bukan perayaan Mother's Day sebagai mana di negara lain melainkan tonggak perjuangan perempuan Indonesia dari masa ke sama dalam menyuarakan haknya.

Baca Juga: Tanggal 9 Desember Ada Peringatan Apa? Berikut Sejarah Hari Antikorupsi Sedunia HAKORDIA Diperingati di PBB

Tema Peringatan Hari Ibu 2022

Tema utama peringatan Hari Ibu 2022 ke-94 adalah "Perempuan Berdaya Indonesia Maju".

Selain tema utama ini terdapat beberapa sub tema pendukung yaitu sebagai berikut.

- Kewirausahaan Perempuan: Mempercepat Kesetaraan, Mempercepat Pemulihan

- Perempuan dan Digital Economy

- Perempuan dan Kepemimpinan

- Perempuan Terlindungi, Perempuan Berdaya

Logo Peringatan Hari Ibu

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah