Kumpulan Kata Selamat Hari Pahlawan 10 November 2022 yang Membakar Semangat dan Inspiratif untuk Kaum Muda

- 9 November 2022, 20:48 WIB
Ilustrasi. Kumpulan kata selamat Hari Pahlawan tanggal 10 November 2022 yang bisa membakar api semangat perjuangan dan inspiratif.
Ilustrasi. Kumpulan kata selamat Hari Pahlawan tanggal 10 November 2022 yang bisa membakar api semangat perjuangan dan inspiratif. /FREEPIK/Freepik
  • Wahai generasi muda, tanamkan dan kobarkan semangat para pahlawan yang telah gugur dan berikan kontribusi terbaikmu untuk bangsa ini.
  • Hentikan ujaran kebencian, sebarkan cinta pada sesama. Kenang para pahlawan dan lanjutkan perjuangan mereka di masa ini.
  • Mari jaga bangsa kita dari musuh kebodohan, kebencian dan kemiskinan. Terus berjuang untuk berdiri sendiri, sampai titik darah penghabisan.
  • Tak ada lagi suara tembakan, namun masih banyak tangisan. Tak ada lagi para penjajah, namun kita masih harus berjuang. Kemiskinan harus diatasi, bencana harus ditanggulangi, nakoba harus diberantas, paham radikal harus dimusnahkan, dan pandemi Covid-19 harus segera berakhir. Mari kita bersatu, melawan musuh kita bersama. Layaknya pahlawan yang gugur, sampai titik darah penghabisan. Selamat memperingati hari pahlawan tahun 2022.
  • Pahlawan Mengutamakan Persatuan dan Kesatuan Bangsa.

Baca Juga: Lirik Lagu Gugur Bunga, Telah Gugur Pahlawanku, Karya Ismail Marzuki Lagu Wajib Hari Pahlawan 10 November

  • Pengabdian, perjuangan, dan pengorbanan para pahlawan hanya untuk bangsa dan negara.
  • Jadilah pahlawan masa kini yang memiliki kepedulian terhadap sesama. 
  • Bangsa yang maju dan mandiri adalah cita-cita para pahlawan kusuma bangsa.
  • Jadilah pahlawan dalam kehidupan sehari-hari.
  • Rela berkorban, tanpa pamrih, pantang mundur dan percaya pada kemampuan sendiri adalah sikap para pahlawan.
  • Pahlawan tidak menuntut penghargaan kecuali tetap tegaknya negara kesatuan Republik Indonesia.

Itulah kumpulan kata selamat Hari Pahlawan tanggal 10 November 2022 yang bisa membakar api semangat perjuangan dan inspiratif.***

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x