Rekrutmen Prajurit TNI 2022 Dbuka, Ini Syarat Seleksi dan Penjelasan Apa Itu PA dan PK dalam TNI

- 12 September 2022, 14:53 WIB
Ilustrasi - Rekrutmen Prajurit TNI 2022, syarat seleksi dan penjelasan PA PK TNI.
Ilustrasi - Rekrutmen Prajurit TNI 2022, syarat seleksi dan penjelasan PA PK TNI. /Dok. Website Rekrutmen TNI

Baca Juga: Mutasi Pati TNI Terbaru 2022, Ini Daftar Nama Perwira AL AU AD dari SKEP Panglima TNI Siapa Kapuspen TNI Baru?

Berikut Syarat Rekrutmen TNI 2022, selengkapnya

  • Warga Negara Indonesia pria atau wanita
  • Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa
  • Setia kepada NKRI berdasarkan Pancasila dan UUD 1945
  • Sehat jasmani, rohani dan bebas narkoba
  • Tinggi badan minimal pria 160 cm dan wanita 155 cm
  • Lulusan D4, S1, S1 Profesi atau S2 dengan juruan tertentu
  • Berusia maksimal 30 tahun untuk lulusan D4 dan S1
  • Berusia maksimal 32 tahun untuk lulusan S1 Profesi Kedokteran Umum, Gigi, Hewan, Apoteker
  • IPK minimal 2,80 untuk jurusan akreditasi A
  • IPK minimal 3,00 jurusan dengan akreditasi B

Baca Juga: Kasus Penembakan Kucing di Sesko TNI Bandung: Sosok Pelaku Terungkap, Ini Alasan Brigjen NA Tembak Kucing

  • Telah lulus uji kompetensi mahasiswa program profesi dokter/dokter gigi
  • Melampirkan hasil uji kompetensi bagi lulusan S1 Profesi
  • Boleh sudah menikah, bagi wanita sanggup tidak hamil saat pendidikan pertama dan tidak dalam kondisi menyusui, lampirkan surat izin
  • Bersedia ditugaskan di seluruh wilayah NKRI

Sementara dokumen yang harus dibawa saat daftar ulang adalah sebagai berikut.

  • Akte kelahiran
  • KTP pendaftar
  • KTP orang tua/wali
  • Kartu Keluarga
  • Ijazah dan SKHUN SD, SMP, SMA, Raport SMA
  • Daftar riwayat hidup
  • SKCK

Baca Juga: Apa Penyebab Kematian Kopda Muslimin? Ini Jawaban Pihak TNI AD Soal Tewasnya Dalang Penembakan Sang Istri

  • Surat amaran prajurit (tulis tangan, tinta biru, bermaterai)
  • Surat Keterangan peserta UN
  • Pas foto hitam putih dan berwarna ukuran 4x6 20 lembar
  • Pas foto hitam putih dan berwarna ukuran 3x4 10 lembar
  • Pas foto hitam putih dan berwarna ukuran 2x3 10 lembar
  • Fotocopy sertifikat akreditasi prodi oleh Ban PT
  • Surat keterangan pindah domisili dari kelurahan
  • Surat keterangan bebas narkoba dan surat kesehatan
  • Surat keterangan bebas covid 19 dan sertifikat vaksin

Informasi lengkap seputar daftar prodi/jurusan, syarat dan cara daftar lainnya dapat diakses melalui link https://rekrutmen-tni.mil.id.

Demikian informasi rekrutmen Prajurit TNI 2022 yang sudah dibuka, ini syarat dan penjelasan apa itu PA dan PK dalam TNI.***

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah