Waspada! Kenali Gejala Diabetes Melitus atau Gula Darah Tinggi untuk Deteksi Dini

- 30 Agustus 2022, 16:22 WIB
Waspada! Kenali gejala Diabates Melitus atau Gula Darah Tinggi untuk deteksi dini supaya terhindar dari komplikasi yang lebih parah.
Waspada! Kenali gejala Diabates Melitus atau Gula Darah Tinggi untuk deteksi dini supaya terhindar dari komplikasi yang lebih parah. /Tangkap layar Twitter.com/@KemenkesRI

Gejala Tambahan

  • Penurunan berat badan tanpa sebab
  • Sering merasakan kesemutan
  • Penglihatan terasa kabur atau buram
  • Sulit dalam proses penyembuhan luka
  • Cepat merasa lelah
  • Bisul yang hilang timbul
  • Mudah merasa mengantuk
  • Impotensi pada pria
  • Gatal di area kewanitaan bagi perempuan
  • Keputihan pada wanita

Walapun seseorang memiliki gejala-gejala ini, belum tentu mengidap sakit diabetes karena masih memerlukan pengecekan kondisi kadar gula dalam tubuh.

Pengecekan secara berkala untuk kondisi kadar gula merupakan salah satu cara efektif untuk penanganan penyakit ini.

Itulah informasi mengenai gejala yang ditimbulkan dari penyakit diabetes melitus.***

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah