Kenapa BPNT 2022 Tidak Kunjung Cair? Pastikan Cek Nama Penerima Bantuan Sembako di cekbansos.kemensos.go.id

- 15 Agustus 2022, 10:53 WIB
Ilustrasi - Informasi kenapa BPNT 2022 tidak kunjung cair, pastikan cek nama penerima bansos sembako di cekbansos.kemensos.go.id dengan cara ini.
Ilustrasi - Informasi kenapa BPNT 2022 tidak kunjung cair, pastikan cek nama penerima bansos sembako di cekbansos.kemensos.go.id dengan cara ini. /UNSPLASH/@mufidpwt

BERITA DIY - Informasi kenapa BPNT 2022 tidak kunjung cair, pastikan cek nama penerima bansos sembako di cekbansos.kemensos.go.id dengan cara ini.

Penyaluran Bantuan Pangan Non Tunai atau BPNT masih dilanjutkan hingga saat ini, dengan nominal masih sama yaitu Rp200 ribu.

Pencairan BPNT 2022 atau bantuan sembako di sejumlah daerah telah selesai untuk jatah bulan Januari sampai Mei 2022.

Namun kemudian kabar perncairam bantuan ini mengilang mulai jatah Juni, Juli hingga masuk Agustus ini. Lantas kenapa BPNT tidak kunjung cair lagi?

Baca Juga: Cara Cek Nama Penerima Bansos Sembako BPNT Tahap 8 Cair Lagi Agustus 2022 di Link cekbansos.kemensos.go.id

Pertanyaan semacam itu sedang ramai dicari kejelasannya. Banyak penerima manfaat yang telah menantikan pencairan BPNT jatah Juni hingga Agustus.

Beberapa mereka bahkan meramaikan kolom komntar akun Instagram resmi milik Kemensos @kemensosri untuk mencari informasi.

Ada sejumlah pertanyaan yang mendapat jawaban dari admin @kemensosri, namun ada juga beberapa pertanyaan yang belum mendapat jawaban.

Berikut sejumlah sampel dari pertanyaan penerima manfaat BPNT 2022 yang mengajukan pertanyaan di kolom komentar unggahan akun Instagram Kemensos.

Baca Juga: Daftar Kartu Prakerja Gelombang 41 Telah Dibuka! Kesempatan Dapat Rp 3,55 Juta Terbuka Bagi Peserta Ini

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x